Prosedur pelelangan barang gadai di Pegadaian Syariah Cabang Blauran Kota Surabaya: menurut Fatwa DSN No. 25 Tahun 2002

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Hussholeh, Taufik (2012) Prosedur pelelangan barang gadai di Pegadaian Syariah Cabang Blauran Kota Surabaya: menurut Fatwa DSN No. 25 Tahun 2002. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Bab Isi.pdf

Download (360kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (826kB) | Preview

Abstract

Skripsi atau penelitian ini yang berjudul tentang prosedur pelelangan barang gadai di pegadaian Syariah Cabang Blauran kota Surabaya menurut Fatwa DSN no.25 Tahun 2002 adalah hasil penelitian dari lapangan dengan rumusan masalah, yaitu: 1) Bagaimana prosedur pelelangan barang gadai dipegadaian syariah Cabang Blauran Kota Surabaya 2) bagaimana menurut hukum Fatwa DSN no.25 Tahun 2002 tentang prosedur pelelangan barang gadai dipegadaian syariah Cabang Blauran Kota Surabaya.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Hussholeh, Taufik--UNSPECIFIED
Subjects: Gadai
Keywords: Lelang barang gadai; Gadai
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 04 Dec 2012
Last Modified: 11 Apr 2018 07:46
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/10067

Actions (login required)

View Item View Item