STRATEGI KONSELING KARIR PADA ANAK USIA SMP UNTUK MENUMBUHKAN KEMANDIRIAN BERWIRAUSAHA DI YAYASAN AL-MADINAH SURABAYA

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Asy'ari, Fitri (2016) STRATEGI KONSELING KARIR PADA ANAK USIA SMP UNTUK MENUMBUHKAN KEMANDIRIAN BERWIRAUSAHA DI YAYASAN AL-MADINAH SURABAYA. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (228kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (351kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (404kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (359kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (254kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (233kB) | Preview

Abstract

Dalam skripsi ini ada dua rumusan masalah yang hendak dikaji yaitu (1) apa saja strategi yang dilakukan Yayasan Al-Madinah Surabaya dalam menumbuhkan kemandirian berwirausaha pada anak usia SMP, (2) Bagaimana proses Konseling Karir untuk anak usia SMP “KidsPrenenur Center” agar menumbuhkan kemandirian berwirausaha di Yayasan Al-Madinah Surabaya.Untuk menjawab permasalahan tersebut, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif. Metode ini dipilih agar di peroleh data penelitian yang bersifat mendalam dan menyeluruh mengenai Strategi Konseling Karir ”KidsPreneur Center” dalam menumbuhkan kemandirian berwirausaha di Yayasan Al-Madinah Surabaya.Melalui pendekatan ini diharapkan skripsi ini mampu memberikan kesimpulan tentang Strategi konseling karir “Kidspreneur Center” dalam menumbuhkan kemandirian berwirausaha di Yayasan Al-Madinah Surabaya, sehingga nantinya bisa memperkaya khazanah ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan pelatihan kewirausahaan pada anak-anak.Penelitian ini menghasilkan kesimpulan bahwa strategi yang digunakan Yayasan Al-Madinah untuk menumbuhkan kemandirian berwirausaha yaitu dengan menggunakan strategi training atau pelatihan dari tigkat dasar sampai anak mempunyai pemikiran atau maindset pengusaha, coaching, untuk pendampingan praktik entrepreneurship, network, membukakan jaringan pengusaha (yatim) sukses, funding, pinjaman modal untuk pengembangan usaha dan sharing, pengalaman mentor dan alumni dalam berwirausaha. Selain menerima materi anak-anak di Yayasan Al-Madinah juga praktik secara langsung mengenai entrepreneur. Model konseling karir “KidsPreneur Center” yang diterapkan di Yayasan Al-Madinah Surabaya juga mempunyai keterkaitan dengan teori-teori bimbingan karir dari beberapa tokoh yaitu, Donald Super, Holland, Anne Roe dan Hoppock.Dengan adanya penelitian ini diharapkan pada semua pihak khususnya Yayasan Al-Madinah Surabaya agar lebih memaksimalkan KidsPrenenur Center,agar semakin banyak lagi anak-anak kecil yang mempunyai maindset dan berjiwa entrepreneur.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Bimbingan konseling karir; kemandirian berwirausaha; teori-teori bimbingan konseling karir.
Creators:
CreatorsEmailNIM
Asy'ari, Fitrifitridhukha@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Bimbingan Konseling
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Asy'ari Fitri
Date Deposited: 26 Aug 2016 01:35
Last Modified: 26 Aug 2016 01:35
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/12810

Actions (login required)

View Item View Item