Mitigasi Risiko dalam Pembiayaan Murabahah : Studi di PT. BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Hafni, Romaiki (2016) Mitigasi Risiko dalam Pembiayaan Murabahah : Studi di PT. BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep. Masters thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (208kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (228kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (419kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (297kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (213kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (129kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (154kB) | Preview

Abstract

Tesis yang berjudul “Mitigasi Risiko dalam Pembiayaan Murabahah (Studi di PT. BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep) ini adalah hasil penelitian lapangan yang tujuannya untuk menjawab pertanyaan: Bagaimana implementasi manajemen risiko pembiayaan Murabahah dan Bagaimana teknik mitigasi risiko pembiayaan Murabahah serta Bagaimana langkah dan solusi yang dilakukan dalam menanggulangi pembiayaan Murabahah bermasalah di PT. BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep. Penelitian ini merupakan field research dengan menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat deskriptif-analitis. Teknik pengumpulan datanya menggunakan interview, observasi dan dokumentasi tentang mitigasi risiko pembiayaan Murabahah di PT. BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep. Data yang telah terhimpun kemudian diolah dan dianalisis dengan pola pikir deskriptif-induktif. Hasil penelitian ini adalah bahwa Implementasi manajemen risiko pada pembiayaan Murabahah di PT BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep hanya dilakukan oleh 3 Unit, yaitu Pemasaran (Marketing), Pemproses/AO (Processing), dan yang terakhir Pemimpin (Leader). Ketiga unit ini melakukan program kerja dengan mengidentifikasi risiko, memonitoring risiko serta melakukan penyelamatan terhadap pembiayaan. Sedangkan teknik mitigasi yang digunakan dalam pembiayaan Murabahah meliputi: Memverifikasi Data Pembiayaan, Melakukan Analisis Pembiayaan dengan Metode 5C, Melakukan Surve Pembiayaan terhadap Usaha Nasabah dan Jaminan, Melakukan Manajemen Portofolio Pembiayaan, Melakukan Pengawasan terhadap Arus Kas terkait Usaha Nasabah, Men-cover Pembiayaan dengan Asuransi, Meminta Agunan, dan Memonitoring Usaha Nasabah Secara Intensif. Adapun langkah dan solusi yang dilakukan untuk mengatasi pembiayaan Murabahah bermasalah di PT, BPRS Bhakti Sumekar Kantor Pusat Sumenep antara lain: Melakukan call kepada nasabah pembiayaan Murabahah bermasalah, Melakukan kunjungan dan penagihan secara persuasif, Mencari win win solution kepada nasabah pembiayaan bermasalah, Memberikan SP (Surat Peringatan) kepada nasabah pembiayaan Murabahah bermasalah, Melakukan Restrukturisasi Pembiayaan dari kolektibilitas kurang lancar meliputi: Rescheduling, Reconditioning, dan Restructuring, Bekerja sama dengan pihak Kejaksaan Negeri Sumenep melakukan pemanggilan nasabah, dan Mengekskusi jaminan dengan prosedur yang telah ditetapkan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Masters)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Hafni, Romaikipenunggu.pelangi@gmail.comF04214058
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorRitonga, Iskandariskandarritonga@yahoo.com/iskandarritonga999@gmail.com2015066502
Subjects: Bank dan Perbankan Islam
Divisions: Program Magister > Ekonomi Syariah
Depositing User: Hafni Romaiki
Date Deposited: 27 Dec 2016 07:18
Last Modified: 13 Nov 2019 03:44
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/14605

Actions (login required)

View Item View Item