Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO), Quick Ratio (QR), dan Debt to Equity Ratio (DER) Terhadap Return On Equity (ROE) Pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode Triwulan I 2012 – Triwulan III 2017

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Wahyuningsih, Ika Sri (2018) Pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO), Quick Ratio (QR), dan Debt to Equity Ratio (DER) Terhadap Return On Equity (ROE) Pada Bank Umum Syariah di Indonesia Periode Triwulan I 2012 – Triwulan III 2017. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Ika Sri Wahyuningsih_G74214094.pdf

Download (3MB)

Abstract

Skripsi ini bertujuan untuk menguji pengaruh Capital Adequacy Ratio (CAR), Financing to Deposit Ratio (FDR), Biaya Operasional dan Pendapatan Operasional (BOPO), Quick Ratio (QR), dan Debt to Equity Ratio (DER) Terhadap Return On Equity (ROE) di Bank Umum Syariah di Indonesia Periode Triwulan I 2012 – Triwulan III 2017. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang diolah menggunakan SPSS 19 dengan menggunakan teknik analisis regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (a) CAR berpengaruh negatif dan signifikan terhadap ROE pada Bank Umum Syariah di Indonesia (b) FDR berpengaruh negatif dan signifikan terhadap ROE pada Bank Umum Syariah di Indonesia (c) BOPO berpengaruh negatif dan signifikan terhadap ROE pada Bank Umum Syariah di Indonesia. Sedangkan QR dan DER tidak berpengaruh signifikan terhadap ROE. Kemudian dari 11 (sebelas) bank syariah yang dijadikan sampel penelitian, PT. Bank Mega Syariah dan PT. Maybank Syariah berpengaruh signifikan. Dengan nilai intersep tertinggi yaitu PT. Maybank Syariah dan yang terendah adalah PT. Bank Panin Syariah.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Wahyuningsih, Ika Sriikaaasw@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Bank dan Perbankan Islam
Ekonomi
Bisnis
Keuangan
Keywords: Capital Adequacy Ratio; Financing to Deposit Ratio; biaya operasional dan operasional; quick ratio; debt to equity ratio; Return On Equity; bank umum syariah
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Wahyuningsih Ika Sri
Date Deposited: 08 Aug 2018 04:48
Last Modified: 08 Aug 2018 04:48
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/26460

Actions (login required)

View Item View Item