Telaah kembali Islam Moderat dan Islam Radikal dalam perspektif generasi milenial

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Huda, M. Syamsul and DjalaL, Abdul (2020) Telaah kembali Islam Moderat dan Islam Radikal dalam perspektif generasi milenial. In: ICCOME: International Conference on Islam Community Engagement and Modernity.

[img] Text
Telaah kembali Islam Moderat dan ISlam Radikal_Syamsul Huda.pdf

Download (398kB)

Abstract

Paper ini ingin menguji claim teori hasil survey beberapa penelitian sebelumnya yang mengambil pendidikan formal sebagai obyek penelitian dengan responden para pelajar, mahasiswa, dan guru di daerah Jakarta, Bandung, dan Yogjakarta. Hasil survey tersebut manyatakan bahwa meraka setuju perubahan ideologi negara yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 ke khilafah Islamiah serta menyetujui tindakan kekerasan dalam beragama. Adapun alat uji claim teori diatas, penulis menawarkan obyek penelitian pada para generasi milenial di kota Surabaya dengan latar balakang pendidikan formal dan non formal dengan setting sosial berbagai latar belakang profesi, pendidikan, dan usia dengan rentang 17 sampai 30 tahun, sebagaimana definisi pemuda menurut UNESCO. Metode yang digunakan adalah observasi mendalam dan wawancara dengan teknik FGD (Focuses Group Discution) pada 13 anak muda kota Surabaya yang tersebar pada empat wilyah di kota Surabaya. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan. Pertama, narasi generasi millenial tentang Islam moderat dan Islam radikal berbeda dengan generasi sebelumnya. Salah satu identitas perbedaanya ialah pada pemahaman Islam moderat ditandai dengan pengalaman keagamaan yang bercorak santai , ringan, damai dan fleksibel dan Islam radikal dipahami sebagai perilaku Islam yang tidak bisa beradaptasi dengan lingkungannnya. Kedua, Sumber referensi agama bergeser dari literasi buku dan kitab ke literasi digital dengan memanfaatkan konten media sosial, instgram, dan youtube sebagai proses pendadaran ilmu. Ketiga. figur dan inspirator agama bukan pada sosok ulama atau kiai , melainkan para tokoh hijrah dari para kalangan artis, ustad muda produk intertaiment yang memanfaatkan media digital.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Huda, M. Syamsulsamuda70@yahoo.com2029037201
DjalaL, Abdula_djalal@yahoo.co.id2020097004
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisor., ...
Subjects: Islam > Islam, Pembaharuan
Islam dan Humanisme
Keywords: Islam Moderat; Islam Radikal
Divisions: Karya Ilmiah > Conference
Depositing User: Editor : Ummir Rodliyah------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 17 Mar 2020 07:08
Last Modified: 17 Mar 2020 07:08
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/39374

Actions (login required)

View Item View Item