Teknik desensitisasi sistematis melalui sholawat wahidiyah untuk mengatasi fobia sirene ambulan pada seorang remaja di Desa Kendal Kecamatan Kendal Kabupaten Ngawi

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Majid, Alfi Nadzirotul (2020) Teknik desensitisasi sistematis melalui sholawat wahidiyah untuk mengatasi fobia sirene ambulan pada seorang remaja di Desa Kendal Kecamatan Kendal Kabupaten Ngawi. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Alfi Nadzirotul M_B03216003.pdf

Download (5MB)

Abstract

Fokus penelitian ini adalah (1) Bagaimana proses konseling dengan teknik desensitisasi sistematis melalui sholawat wahidiyah untuk mengatasi fobia sirene ambulan pada seorang remaja di Desa Kendal Kecamatan Kendal Kabupaten Ngawi? (2) Bagaimana hasil dari proses konseling dengan teknik desensitisasi sistematis melalui sholawat wahidiyah untuk mengatasi fobia sirene ambulan pada seorang remaja di Desa Kendal Kecamatan Kendal Kabupaten Ngawi? Untuk menjawab permasalahan di atas, penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian studi kasus. Teknik pengumpulan data dengan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan analisis deskriptif komparatif. Berdasarkan analisis dapat disimpulkan bahwa proses konseling dengan teknik desensitisasi sistematis melalui sholawat wahidiyah menggunakan 5 langkah yaitu: identifikasi masalah, diagnosis, prognosis, terapi, evaluasi dan follow up. Sedangkan hasilnya yakni terdapat perubahan pada diri konseli, yaitu tingkat ketakutan konseli sudah mulai menurun dengan adanya penurunan gejala-gejala fobia. Konseli sudah bisa menghadapi stimulus ketakutan fobia mulai dari bersedia mendengarkan cerita tentang fobia sampai konseli sudah mampu melihat ambulan secara nyata.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Majid, Alfi Nadzirotulalfinadziroh22@gmail.comB03216003
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorAlbaar, Ragwanragwan.alwiyah@yahoo.co.id2003036301
Subjects: Bimbingan Konseling
Keywords: Teknik Desensitisasi Sistematis; Sholawat Wahidiyah; Fobia.
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Alfi Majid
Date Deposited: 16 Jul 2020 09:55
Last Modified: 16 Jul 2020 09:55
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/41839

Actions (login required)

View Item View Item