This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Aini, Ira Ari Nur (2020) Pengorganisasian masyarakat dalam membangun perilaku sadar lingkungan pada permukiman rawan banjir di Dusun Gambuhan Kidul Desa Gambuhan Kecamatan Kali Tengah Kabupaten Lamongan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Ira Ari Nur Aini_B02216023.pdf Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini berfokus pada pengorganisasian masyarakat dan membangun perilaku sadar lingkungan pada permukiman rawan banjir. Pengorganisasian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana masyarakat dalam mengatasi masalah lingkungan di Dusun Gambuhan Kidul, agar mengetahui bagaimana strategi untuk mengurangi masalah tersebut. Penelitian ini menggunakan metode Partisipatory Action Research (PAR) yang melibatkan masyarakat atau komunitas di dalamnya dan menjadikannya aktor utama dengan melalui beberapa langkah seperti pemetaan wilayah, penelusuran wilayah, penggalian data, menentukan fokus kajian, pengorganisasian, dan melakukan aksi perubahan sosial. Strategi dalam pengorganisasian masyarakat ini adalah sebuah wujud dalam membangun perilaku sadar lingkungan mencapai suatu progam aksi perubahan yakni lingkungan bersih yang bisa menjaga kelestarian alam. Kegiatan ini melalui sebuah wadah atau tempat belajar masyarakat dalam upaya untuk mengurangi jumlah penggunaan sampah plastik.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Pengabdian Masyarakat | ||||||||
Keywords: | Pengorganisasian masyarakat; Perilaku sadar lingkungan. | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam | ||||||||
Depositing User: | S.Sos IRA ARI NUR AINI | ||||||||
Date Deposited: | 13 Oct 2020 03:50 | ||||||||
Last Modified: | 13 Oct 2020 03:50 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/44525 |
Actions (login required)
View Item |