Integrasi Konseling Narrative Therapy dan Terapi Syukur untuk membangun kebahagiaan remaja di Kelurahan Kebonsari Kecamatan Panggungrejo, Pasuruan.

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Zu'ma, Asma Rayfanna (2021) Integrasi Konseling Narrative Therapy dan Terapi Syukur untuk membangun kebahagiaan remaja di Kelurahan Kebonsari Kecamatan Panggungrejo, Pasuruan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Asma Rayfanna Zu'ma_B93217078.pdf

Download (2MB)

Abstract

Kebahagiaan menjadi salah satu kebutuhan dalam hidup setiap individu. Individu yang merasa tidak bahagia akan kesulitan dalam menjalankan aktifitasnya sehari-hari. Perasaan tidak bahagia memunculkan dampak negatif seperti malas beraktifitas, tidak produktif, dan kurang mampu dalam memenuhi tugas-tugasnya. Dalam upaya pemberian bantuan tersebut maka peneliti menggunakan Konseling narrative therapy dengan terapi syukur yang di integrasikan dalam pelaksanaannya. Dengan langkah-langkah diantaranya : 1) esternalisasi masalah, 2) dekonstruksi cerita hidup dan membaca hamdalah, 3) re-authoring dan pengaktifan alarm pengingat untuk membuat catatn kecil, 4) peneguhan identitas baru dan membuat gelombang syukur, dan 5) aliansi terapeutik. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan analisis studi kasus deskriptif. Hasil akhir dari penelitian ini dapat di katakan berhasil karena memenuhi kriteria individu yang bahagia. Dimana terdapat perubahan perilaku dari konseli sebelum dan setelah dilakukannya intervensi ke arah yang lebih baik.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Zu'ma, Asma Rayfannaasma.rayfanna@gmail.comB93217078
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorFahmi, Lukmanlukmanfahmi@uinsby.ac.id2021117301
Subjects: Bimbingan Konseling
Terapi
Keywords: Narrative Therapy; Kebahagiaan; Terapi Syukur.
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Asma Rayfanna
Date Deposited: 28 Jan 2021 07:27
Last Modified: 28 Jan 2021 07:27
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/45995

Actions (login required)

View Item View Item