Analisis pengembangan produk kerajinan Cor Kuningan di Desa Bejijong Kecamatan Trowulan Kabupaten Mojokerto dalam persepektif Pembangunan Ekonomi Perdesaan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Bissyafaati, Khoirulina (2020) Analisis pengembangan produk kerajinan Cor Kuningan di Desa Bejijong Kecamatan Trowulan Kabupaten Mojokerto dalam persepektif Pembangunan Ekonomi Perdesaan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Khoirulina Bissyafaati_G71216045.pdf

Download (2MB)

Abstract

Metodologi penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan jenis penelitian dengan jenis penelitian studi kasus pada objek. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara informan dalam penelitian ini adalah pengusaha kerajinan cor kuningan di desa bejijong, penyuplai bahan baku, ketua koperasi ghanesa, seketaris desa. Hasil penelitian menyimpulkan pengembangan produk cor kuningan ini dilakukan pengusaha Desa Bejijong dengan tujuan agar bisa mempertahankan produk dari pesaing serta dapat menambah jumlah konsumen. Dengan menggunakan teori pengembangan produk menurut Philip Kotler mulai dari menganalisis ide atau gagasan, dalam pengembangan produk, strategi pemasarannya, pengembangan produk, pengujian pasar, serta komersalisasi. Dengan menganalisis pengembangan produk dengan menerapkan strategi pengembangan produk menurut Kotler dalam industri kerajinan cor kuningan terdapat 3 startegi yaitu : (a) strategi peningkatan kualitas dengan menilai kualitas bahan baku dan daya tahan pemakaian produk, (b) strategi peningkatan keistimewaan dengan menilai kesedian produk dengan berbagai ukuran serta penambahan fungsi produk, (c) strategi peningkatan gaya dengan dengan menilai tekstur produk dan variasi warna, perbaikan kemasan dan penambahan motif ukir yang menarik yang selanjutnya akan dilakukan pengujian pasar dan komersalisai. Dari hasil analisis Tinjauan pengembangan produk cor kuningan dalam persepektif ekonomi perdesaan ini dapat memberikan dampak positif bagi perekonomian Desa Bejijong dengan menganalisis indikator pembangunan ekonomi perdesaan dalam industri kerajinan cor kuningan yaitu : (a) menyediakan lapagan pekerjaan dan mengurangi jumlah pengangguran (b) meningjkatnya pendapatan pengrajin dan pengusaha cor kuningan (c) meningkatkan kesejahteraan masyarakat adapun kotribusi desa yang diberikan dalam menawungi para pengrajin dan pengusaha cor kuningan dengan melakukan kerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan serta Dinas Koperasi dan UMKM yang ikut membatu memberikan izin dagang atau UD serta memberikan pelatihan ketrampilan kepada pengrajin dan pengusaha serta memberikan sosialisasi tentang bisnis dan mengatur menejemen keuagan perusahaan serta mengadakan jaringan serta pameran workshop atau event – event lainya.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Bissyafaati, Khoirulinakhoirulinabissyafaati97@gmail.comG71216045
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHakim, Abdulhakim_ekis@yahoo.co.id2004087004
Subjects: Industri RumahTangga
Keywords: Produk Kerajinan; Persepektif Pembangunan; Ekonomi.
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Koirulina Bissyafaati
Date Deposited: 26 Mar 2021 10:04
Last Modified: 26 Mar 2021 10:04
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/47183

Actions (login required)

View Item View Item