This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Syukriyah, Aini Meilinda (2021) Dongeng sebagai media membangun karakter anak dalam mengantisipasi perilaku Bullying di Kertajaya, Gubeng, Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Aini Meilinda Syukriyah_B93216068.pdf Download (2MB) |
Abstract
Fokus penelitian dalam skripsi ini adalah mengetahui bagaimana proses dan hasil pelaksanaan Dongeng Sebagai Media Membangun Karakter Anak dalam Mengantisispasi Perilaku Bullying di Kertajaya, Gubeng, Surabaya.Dalam menjawab pertanyaan diatas peneliti menggunakan penelitian kualitatif dengan analisis deskriptif komperatif. Jenis penelitian yang digunakan adalah studi kasus di lapangan. Dalam menganalisis perilaku bullying peneliti menggunakan data berupa hasil wawancara dan observasi. Dengan menggunkan proses penelitian dan tahapan yang dilakukan pada penelitian ini adalah identifikasi masalah, diagnose, prognosis, treatment, dan evaluasi atau follow up.Permasalahan konseli yang terjadi dilapangan adalah anak sering melakukan kekerasan pada teman saat bermain. Proses konseli dalam mengurangi masalah tersebut adalah dengan menggunakan dongeng sebagai media membangun karakter cinta damai dengan melakukan pembiasaan meminta tolong, meminta maaf, mengucapkan terimakasih, dan menghargai satu sama lain. Hasil yang didapatkan peneliti cukup berhasil karena antusias anak dalam mengikuti tritmen dan anak juga terbiasa dalam melakukan penerepan karakter cinta damai dan mengurangi perilaku kekerasan (Bullying)
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Anak Dongeng |
||||||||
Keywords: | Dongeng; Karakter Anak; Bullying. | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan dan Konseling Islam | ||||||||
Depositing User: | Aini Meilinda | ||||||||
Date Deposited: | 09 Apr 2022 12:51 | ||||||||
Last Modified: | 09 Apr 2022 12:51 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/52703 |
Actions (login required)
View Item |