Membangun kemandirian ekonomi Fatayat NU Dusun Kauman Desa Watestanjung Kecamatan Wringinanom Kabupaten Gresik melalui pengelolaan Tanaman Herbal

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Rahmah, Firda Nazalna (2022) Membangun kemandirian ekonomi Fatayat NU Dusun Kauman Desa Watestanjung Kecamatan Wringinanom Kabupaten Gresik melalui pengelolaan Tanaman Herbal. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Firda Nazalna Rahmah_B72218066.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini berfokus pada pengelolaan aset tanaman herbal yang dimiliki oleh masyarakat di Dusun Kauman. Strategi yang dilakukan untuk menuju perubahan yang ingin diwujudkan yakni melalui diskusi bersama, penyaluran edukasi, pengelolaan aset, dan juga manajemen keuangan. Penelitian ini menggunakan metode ABCD, yakni metode yang berbasis aset atau potensi masyarakat untuk meraih tujuan yang diinginkan. Terdapat beberapa tahap yang harus dilalui, yaitu Discovery, Dream, Design, Define, Destiny. Dan tahap tersebut telah dilakukan untuk mencapai tujuan bersama. Melalui pendampingan bersama ibu-ibu Fatayat NU dengan melakukan pemanfaatan aset alam tanaman herbal hingga dihasilkan beberapa perubahan. Perubahan tersebut yakni adanya edukasi , munculnya kesadaran mengenai aset dan potensi, dapat mengelola keuangan dengan baik, dan dapat meningkatkan pendapatan. Dalam segi dakwah pemberdayaan, penelitian ini mengajak masyarakat menuju kebaikan dengan cara mensyukuri dan memanfaatkan apa yang telah dimiliki

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Rahmah, Firda Nazalnafirdanazalna3@gmail.comB72218066
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorAnshori, Mohanshormoh75@gmail.com2018087502
Subjects: Mandiri
Ekonomi
Masyarakat
Keywords: Pendampingan Fatayat NU; Pengelolaan Tanaman Herbal; Kemandirian Ekonomi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Firda Nazalna Rahmah
Date Deposited: 14 Dec 2022 08:31
Last Modified: 14 Dec 2022 08:31
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/55420

Actions (login required)

View Item View Item