Pengaruh kajian Kitab Kuning terhadap kualitas kinerja perawat dalam melayani pasien rawat inap di Rumah Sakit Islam Siti Hajar Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fachriani, Farah Farisa (2022) Pengaruh kajian Kitab Kuning terhadap kualitas kinerja perawat dalam melayani pasien rawat inap di Rumah Sakit Islam Siti Hajar Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Farah Farisa Fachriani_B91218106 ok.pdf

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah pengaruh kajian kitab terhadap kualitas kinerja perawat dalam melayani pasien rawat inap di Rumah Sakit Islam Siti Hajar Sidoarjo dan menghitung seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan.Untuk menjelaskan kedua permasalahan tersebut, penulis menggunakan metode kuantitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu angket, wawancara, dan dokumentasi. Teknik dalam menentukan sampel yaitu menggunakan teknik sampling insidental. Pengolahan data untuk penelitian ini menggunakan aplikasi SPSS versi 16 (Statistical Package for Social Science). Analisis data menggunakan rumus Korelasi Pearson Product Moment. Penelitian ini menyimpulkan bahwa kajian kitab terhadap kualitas kinerja perawat dalam melayani pasien rawat inap di Rumah Sakit Islam Siti Hajar Sidoarjo. Tingkat pengaruh kajian kitab terhadap kualitas kinerja perawat dalam melayani pasien rawat inap di Rumah Sakit Islam Siti Hajar Sidoarjo adalah korelasi rendah.Penelitian ini merupakan penelitian yang dilakukan secara kuantitatif. Maka peneliti selanjutnya diharapkan dapat menggunakan metode kualitatif fenomenologi atau naratif untuk memahami lebih dalam lagi mengenai pengaruh yang ditimbulkan dan pengalaman keagamaan setelah mengikuti kajian kitab yang dimaksud

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fachriani, Farah Farisafarahfarisa3@gmail.comB91218106
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorPrihananto, Prihanantoprih4n4nto@gmail.com2030126801
Subjects: Rumah Sakit
Keywords: Kajian Kitab Kuning; kualitas kinerja perawat
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Komunikasi dan Penyiaran Islam
Depositing User: Farah Farisa Fachriani
Date Deposited: 20 Sep 2022 02:14
Last Modified: 20 Sep 2022 02:14
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/55658

Actions (login required)

View Item View Item