Pengaruh berkembangnya tempat wisata pantai dalegan terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik : tinjauan teori tindakan Sosial Max Weber

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Aini, Intan Qurrotu (2016) Pengaruh berkembangnya tempat wisata pantai dalegan terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik : tinjauan teori tindakan Sosial Max Weber. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (214kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (133kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (451kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (326kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (647kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (428kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (297kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (109kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini merupakan studi tentang perilaku sosial remaja di tempat wisata pantai Dalegan. Masalah penelitian dalam skripsi ini, yaitu (1) Apakah perkembangan wisata pantai Dalegan berpengaruh terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan. (2) Seberapa besar sumbangan perkembangan wisata pantai Dalegan terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik.
Untuk menjawab pertanyaan tersebut, peneliti menggunakan metode penelitian mixed methods dengan pendekatan paradigma pragmatis. Metode ini dipilih agar di peroleh data penelitian yang lebih mendalam dan komprehensif mengenai perngaruh berkembangnya tempat wisata pantai dalegan terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik dengan mengkombinasikan penelitian kuantitatif dan penelitian kualitatif. Data yang diperoleh kemudian disajikan dalam bentuk statistik dan dianalisis dengan teori tindakan sosial Max Weber.
Dari hasil penelitian ini ditemukan (1) Berkembangnya wisata pantai Dalegan terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik tidak ada pengaruh secara signifikan. (2) Berkembangya tempat wisata pantai Dalegan hanya menyumbang sebesar 1,7% terhadap perilaku sosial remaja di Desa Dalegan Kecamatan Panceng Kabupaten Gresik. Sumbangan dari perkembangan tempat wisata pantai Dalegan itu kecil sehingga berdampak pada perilaku sosial remaja yang menyimpang. Dari hasil wawancara ditemukan para remaja berpacaran dan bermesraan di tempat wisata. Hasil penelitian kualitatif mendukung hasil penelitian kuantitatif yang menyatakan bahwa perilaku sosial yang menyimpang masih ditemukan di tempat wisata pantai Dalegan.
Ada tiga tipe tindakan sosial yang ditemukan dalam penelitian ini yaitu tindakan rasional instrumental adalah tindakan sosial yang berdasarkan atas pilihan sadar dan tujuan yang ingin dicapainya seperti tempat wisata pantai dalegan dijadikan tempat pemotretan oleh salah satu remaja, tindakan rasional yang berorientasi nilai adalah tindakan yang mengutamakan penilaian baik menurut masyarakat seperti salah satu remaja yang tetap menjadikan nilai agama walaupun berada di tempat wisata, dan tindakan afektif adalah perilaku yang berorientasi emosi atau perasaan seperti para remaja yang berpacaran di tempat wisata panati Dalegan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Aini, Intan Qurrotu--B95212075
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSuhartini, Suhartinisuhartini.rofiq@gmail.com2013015801
Subjects: Psikologi
Keywords: Perkembangan Tempat Wisata; Perilaku Sosial
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: Qurrotu Aini Intan
Date Deposited: 23 Apr 2016 00:54
Last Modified: 28 Feb 2020 03:21
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/5911

Actions (login required)

View Item View Item