Strategi diplomasi ekonomi Indonesia dalam menarik investasi untuk proyek Rendang Goes to Europe Tahun 2021

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Hanif, Aisyah Salsabila (2022) Strategi diplomasi ekonomi Indonesia dalam menarik investasi untuk proyek Rendang Goes to Europe Tahun 2021. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Aisyah Salsabila Hanif_I72218034 ok.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pada tahun 2021, Indonesia berhasil menarik investasi dari Bella Ltd, Bulgaria untuk proyek Rendang Goes to Europe. Proyek tersebut adalah proyek pembangunan pabrik rendang di Bulgaria dengan penjualan ke Eropa Timur dan sekitarnya. Penelitian ini bertujuan nuntuk mendiskripsikan strategi diplomasi ekonomi Indonesia dalam menarik investasi untuk proyek Rendang Goes to Europe tahun 2021. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif, dan untuk pengumpulan data menggunakan teknik wawancara dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan landasan konseptual diplomasi ekonomi yang dikemukakan oleh Kishan S. Rana. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa berdasarkan kerangka diplomasi ekonomi yang dikemukakan oleh Kishan S. Rana, Indonesia melakukan empat aktivitas yang mendukung diplomasi ekonomi untuk menarik investasi dari Bella Ltd, Bulgaria terhadap proyek Rendang Goes to Europe. Aktivitas tersebut adalah: economic salesmanship, economic networking and advocacy, image branding/promotion, dan regulation management and resources mobilization.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Hanif, Aisyah Salsabilaaisyahanif999@gmail.comI72218034
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorNurika, Rizki RahmadiniUNSPECIFIED199003252018012001
Subjects: Hubungan Internasional
Keywords: Strategi; rendang; diplomasi ekonomi; Rendang Goes to Europe
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: Aisyah Salsabila Hanif
Date Deposited: 03 May 2023 03:50
Last Modified: 03 May 2023 03:50
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/59556

Actions (login required)

View Item View Item