Titik temu konsep cinta Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dan Abraham Maslow

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Siemens, Nadhilla (2023) Titik temu konsep cinta Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dan Abraham Maslow. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nadhilla Siemens_E97217036.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian yang berjudul Titik Temu Konsep Cinta Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dan Abraham Maslow ini ditujukan untuk mengkaji tentang konsep cinta yang dikemukakan oleh Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dan juga Abraham Maslow. Penelitian ini juga ditujukan untuk menemukan adanya titik temu konsep cinta yang dikemukakan oleh kedua tokoh. Dalam prakteknya, penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian kualitatif dengan jenis library research. Hasil penelitian yang didapatkan dari penelitian ini adalah, adanya Titik Temu terhadap konsep cinta yang dikemukakan oleh Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dan juga Abraham Maslow. Titik Temu dari konsep cinta Ibnu Qayyim dan Abraham Maslow adalah adalah adanya cinta sebagai kebutuhan, cinta sebagai pemersatu, dan cinta sebagai perasaan yang bukan merupakan hasil inisiasi manusia. Titik Temu ini didasari oleh adanya manusia yang hidup membutuhkan adanya cinta untuk memiliki tujuan. Kemudian, cinta juga muncul secara tiba-tiba sehingga mampu menyatukan dua atau bahkan lebih manusia yang memiliki keinginan sama. Sedangkan, perbedaan konsep cinta yang dikemukakan oleh Ibnu Qayyim al-Jauziyyah dengan Abraham Maslow, terletak dari hal-hal yang mendasari serta tujuan dari tumbuhnya rasa cinta. Menurut Ibnu Qayyim al-Jauziyyah, cinta dapat tumbuh dari adanya iman dan cinta karena iman ini hanya ditujukan pada keridhaan Allah SWT. Sedangkan, menurut Abraham Maslow cinta tumbuh karena adanya keinginan dalam diri manusia.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Siemens, Nadhillanadhillas1010@gmail.comE97217036
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorMuktafi, Muktafimuktafisahal2@gmail.com2013086001
Subjects: Agama > Biografi Tokoh
Agama > Agama dan Ilmu Pengetahuan
Keywords: Konsep cinta; Ibnu Qayyim; Abraham Maslow
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Tasawuf dan Psikoterapi
Depositing User: Nadhilla Siemens
Date Deposited: 27 Feb 2023 03:19
Last Modified: 27 Feb 2023 03:19
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/59566

Actions (login required)

View Item View Item