Reproduksi budaya spiritual komunitas alumni pondok pesantren: studi kasus di Desa Taman Prijek Kecamatan Laren Kabupaten Lamongan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Choiriyati, Afifah Hajar (2023) Reproduksi budaya spiritual komunitas alumni pondok pesantren: studi kasus di Desa Taman Prijek Kecamatan Laren Kabupaten Lamongan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Afifah Hajar Choiriyati_CH I73219035.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang bentuk budaya spiritual yang diproduksi oleh komunitas alumni pondok pesantren di desa Taman kecamatan Laren kabupaten Lamongan melalui beberapa organisasi keagamaan yang ada di tempat penelitian tersbut. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Subjek penelitian ditentukan secara purposive, yakni beberapa alumni pondok pesantren yang berbeda dan bertempat tinggal di desa Taman kecamatan Laren kabupaten Lamongan. Data yang dipersatukan berupa kuantitatif dan kualitatif, melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Data dianalisis melalui reduksi data, display data dan mengambil kesimpulan. Untuk mengecek keabsahan data digunakan triangulasi dengan sumber. Peneliti menemukan hasil bahwa reproduksi spiritual terjadi karena mayoritas penduduk desa Taman berpendidikan di pondok pesantren, bentuk spiritual berupa kegiatan ritual keagamaan islam seperti bersholawat dan manaqib, sedangkan sisi batiniyah, adanya budaya spiritual oleh alumni pesantren sehingga masyarakat dapat mengetahui hakikat hubungan antara diri dengan tuhannya dan pentingnya untuk merawat rohani dengan kepercayaan-kepercayaan iman yang mendalam. Dengan Penegasan identitas alumni pondok pesantren melalui mendalaman hubungan bermasyarakat dapat meningkatkan status kelas komunitas, karena pandangan masyarakat umum terhadap alumni pondok pesantren yang memiliki velue dan bermanfaat melalui kebudayaan spiritual lahiriyah dan batiniyah di lingkungan desa Taman Prijek.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Choiriyati, Afifah Hajarafifahajar19@gmail.comI73219035
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorIsmail, Muchammadmuhammad.ismail@uinsby.ac.id2003058001
Subjects: Sosiologi > Sosiologi Islam
Sosiologi
Keywords: Reproduksi budaya; pondok pesantren; komunitas
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Sosiologi
Depositing User: Afifah Hajar Choiriyati
Date Deposited: 23 May 2023 08:32
Last Modified: 23 May 2023 08:32
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/62063

Actions (login required)

View Item View Item