Internalisasi nilai-nilai pendidikan agama islam dalam penguatan karater peserta didik di SMPN 5 Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ridho, Adi Ainur (2023) Internalisasi nilai-nilai pendidikan agama islam dalam penguatan karater peserta didik di SMPN 5 Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Adi Ainur Ridho_D01218003.pdf

Download (3MB)

Abstract

Pendidikan karakater religius merupakan tawaran yang positif dalam mengatasi krisis moral yang melanda pada generasi penerus bangsa khususnya kepada peserta didik hal itu perlu dengan adanya internalisasi nilai-nilai pendidikan agama Islam sebagai penanganan dan penanaman tersebut. Adapun penelitian ini memiliki kajian rumusan masalah yakni (1) bagaimana internalisasi nilai-nilai pendidikan agama Islam dalam penguatan karakter (2) faktor penghambat dan faktor pendukung internalisasi nilai-nilai pendidikan agama Islam dalam penguatan karakter (3) hasil internalisasi nilai-nilai pendidikan agama Islam dalam penguatan karakter. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan deskriftif. Adapun dari penelitian ini dalam teknik pengumpulan data dipreoleh dari hasil wawanara, observasi, dan dokumentasi. Selain itu sebagai sumber primer yang didapatkan dari kepala sekolah, guru waka kesiswaan, guru pendidikan agama Islam dan peserta didik SMP Negeri 5 Surabaya. Dalam teknik analisa data dapat dilakukan menggunakan kondensasi data proses pemilihan dan menyenderhanakan data sehingga dapat terfokuskan, teknik analisa penyajian data langkah ini mendispalykan data, selanjutnya teknik analisa kesimpulan pada teknik ini dipaparkan suatu konfigurasi secara jelas dan menunjukkan perposisi penting. hasil dari peneilitian ini terdapat 3 temuan yang sesuai dengan sumber data yang dikumpulkan, dianataranya adalah 1 nilai khuluqiyah, nilai amaliyah, dan nilai i'tiqodiyah

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ridho, Adi Ainuradiainurridho99gmail.comD01218003
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorMasud, Alialimasud.kholqillah@gmail.com2023016301
Thesis advisorFahmi, Muhammadfahme_yes@yahoo.com2106087701
Subjects: Agama
Akhlak
Kepribadian
Keywords: Internalisasi Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam; penguatan karakter
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: adi ainur adi ainur ridho
Date Deposited: 15 Jun 2023 06:10
Last Modified: 15 Jun 2023 06:10
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/62896

Actions (login required)

View Item View Item