Penerapan metode EOQ (Economic Order Quantity) dalam pengendalian bahan baku di CV Kato General Suplier Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fajriyah, Sayyidah Rachmatul (2023) Penerapan metode EOQ (Economic Order Quantity) dalam pengendalian bahan baku di CV Kato General Suplier Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Sayyidah Rachmatul Fajriyah_G03216020.pdf

Download (6MB)

Abstract

Skripsi ini merupakan hasil penelitian kualitatif yang bertujuan menjawab pertanyaan bagaimana sistem pengendalian bahan baku di CV. Kato General Suplier Surabaya lalu bagaimana sistem peramalan yang digunakan CV. Kato dalam meramalkan bahan baku dan apakah EOQ dapat menjawab persoalan yang di persediaan bahan baku CV. Kato General Suplier Surabaya. Metodologi penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif deskripsti dengan studi kasus pada objek. Pengumpulan data yang dilakukan dengan wawancara dengan informan yang terkait yakni pemilik perusahaan, bagian keuangan dan pergudangan, pengumpulan data dengan observasi dan penyemprnaan data dnegan perhitungan teori menggunakan data yang didapatkan dari perusahaan. Hasil penelitian yang diperoleh yakni perusahaan CV. Kato belum memiliki sistem pengendali persediaan bahan baku sehingga mengalami berbagai permasalahan dalam pengendalian bahan baku, dengan begitu CV. Kato dapat menggunakan metode EOQ untuk mengendalikan persediaan dan sebagai metode peramalan yang tepat di masa yang akan datang dapat menggunakan trend linear sebagai metode peramalan. Sehingga CV. Kato dapat mengetahui berapa jumlah ecomis yang harus dipesan agar dapat mengurangi kerugian dan menambah keuntungan dari persediaan

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fajriyah, Sayyidah RachmatulSayyidahrahmah97@gmail.comG03216020
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHelmina, Ardyanfitrihelmina.ardyanfitri@uinsby.ac.id0028079401
Subjects: Ekonomi Islam
Manajemen Strategi
Keywords: Metode EOQ (Economic Order Quantity); bahan baku
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Syariah
Depositing User: Sayyidah Fajriyah
Date Deposited: 20 Nov 2023 04:13
Last Modified: 20 Nov 2023 04:13
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/66519

Actions (login required)

View Item View Item