Peranan sektor basis dan non basis terhadap pertumbuhan ekonomi Kabupaten Pasuruan Tahun 2012-2021

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Anggraini, Anita Dewi (2023) Peranan sektor basis dan non basis terhadap pertumbuhan ekonomi Kabupaten Pasuruan Tahun 2012-2021. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel surabaya.

[img] Text
Anita Dewi Anggraini_G91219064 OK.pdf

Download (703kB)
[img] Text
Anita Dewi Anggraini_G91219064 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 4 December 2026.

Download (1MB)

Abstract

Metodologi penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Data yang digunakan adalah data sekunder dari PDRB Provinsi Jawa Timur dan Kabupaten Pasuruan. Metude yang dipergunakan dalam mengidentintifikasi sektor unggulan di Kabupaten Pasuruan ialah Location Quotient (LQ), analisis Shift Share (SS) untuk mengukur pertumbuhan ekonomi. Hasil dari perhitungan analisis Location Quotient (LQ) rata-rata pada tahun 2012-2021 yang masuk dalam kategori sektor basis Kabupaten Pasuruan antara lain (1) Sektor Industri Pengolahan, (2) Sektor Pengadaan Listrik dan Gas, (3) Sektor Konstruksi. Sektor tersebut dapat dikatakan sektor basis atau sektor unggulan dikarenakan nilai LQ>1. Oleh karena itu dapat disimpulkan bahwa sektor ekonomi ini dapat memberikan peran atau kontribusi di luar wilayahnya. Hasil dari analisis Shift Share (SS) sektor basis yang menunjukkan bahwa sektor-sektor tersebut mengalami pertumbuhan ekonomi relatif cepat yaitu, (1) Sektor Industri Pengolahan, (2) Sektor Pengadaan Air, Pengelolaan Sampah, Limbah, dan Daur Ulang, (3) Sektor Konstruksi, (4) Sektor Perdagangan Besar dan Eceran, Reparasi Mobil, dan Sepeda Motor (5) Sektor Penyediaan Akomodasi dan MAkan Minum, (6) Sektor Informasi dan Komunikasi, (7) Sektor Jasa Keuangan dan Asuransi, (8) Sektor Real Estate, (9) Sektor Jasa Pendidikan, (10) Sektor Jasa Kesehatan dan Kegiatan Sosial. Peneliti menyarankan pemerintah Kabupaten Pasuruan untuk lebih mendahulukan pertumbuhan dan pengembangan sektor basis guna meningkatkan perekonomian yang ada di Kabupaten Pasuruan.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Anggraini, Anita Dewianitadewiannggrn@gmail.comG91219064
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorMansur, Ahmadamansur.uinsby@gmail.com2024097101
Subjects: Ekonomi
Keywords: Sektor Basis dan Non basis; LQ; Shift Share; Pertumbuhan Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Anita Dewi Anggraini
Date Deposited: 21 Dec 2023 05:33
Last Modified: 21 Dec 2023 05:33
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/66847

Actions (login required)

View Item View Item