Fenomena toxic friendship di kalangan remaja: kajian ma'anil hadis dalam kitab Musnad Ahmad nomor indeks 7887

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Aulia, Fiqih Yatul (2023) Fenomena toxic friendship di kalangan remaja: kajian ma'anil hadis dalam kitab Musnad Ahmad nomor indeks 7887. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Fiqih Yatul Aulia_07010520006.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Fiqih Yatul Aulia_07010520006_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 27 December 2026.

Download (2MB)

Abstract

Toxic Friendship adalah pertemanan racun yang sama sekali tidak menguntungkan, karena didalam pertemanan ini banyak mengandung hal yang merujuk ke negatif dimana tidak ada dukungan satu sama lain dalam hal positif. Adanya tidak saling suka, benci, iri, bahkan baik didepan tetapi jahat dibelakang dan masih banyak lagi tentang kejelekan pada toxic friendship. Peneliti mencoba mengaitkan pada hadis dalam kitab Musnad Ahmad Nomer Indeks 7887 yang dihubungkan dengan pendekatan fenomenologi edmund husserl. Rumusan Masalah guna mendapatkan hasil yang akademis dari penelitian tersebut meliputi : pertama, Bagaimana kualitas dan kehujjahan hadis dalam kitab Musnad Ahmad no indeks 7887. Kedua bagaimana pemaknaan hadis tentang fenomena toxic friendship dalam kitab Musnad Ahmad no indeks 7887. Ketiga, Bagaimana relevansi hadis toxic friendship dalam realita kehidupan sekarang dengan pendekatan fenomenologi Edmund Husserl. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kualitatif, dengan kajian Ma’anil al-Hadith yang dihubungkan dengan pendekatan Fenomenologi Edmund Husserl dengan sumber utama yang digunakan dalam penelitian ini adalah kitab Musnad Ahmad, Syarah, al-Qur’an, Jurnal dan buku yang berkaitan dengan pembahasan ini. Hasil dari penelitian ini yang pertama, kualitas hadisnya pada riwayat Musnad Ahmad nomer indeks 7887 yaitu Shahih. Dan Hadis ini termasuk maqbul (diterima) atau dapat dijadikan hujjah. Kedua, bahwa rasulullah lebih baik menganjurkan untuk berteman dengan yang baik karena jauh dari kemudahratan serta terhindar dari hal jelek dan bahwasannya juga rasulullah menganjurkan untuk lebih bisa memilih teman supaya tidak salah jalan untuk berteman. Ketiga, relevansi hadis tentang fenomena toxic friendship dikalangan remaja dengan yang saat ini terjadi, hadis ini erat hubungannya dengan problematika saat ini karena saat ini kebanyakan dalam pertemanan lebih dominan memilih yang jelas-jelas sudah buruk diawal dan berdampak buruk diakhir.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Aulia, Fiqih Yatulfikafiqih29@gmail.com07010520006
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorIchwayudi, Budib.ichwayudii@uinsby.ac.id2016047602
Subjects: Perilaku
Remaja
Hadis
Keywords: Musnad Ahmad; toxix friendship; fenomenologi
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Ilmu Hadis
Depositing User: fiqih aulia
Date Deposited: 27 Dec 2023 04:41
Last Modified: 27 Dec 2023 04:41
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/66895

Actions (login required)

View Item View Item