Kontribusi kerja sama sister city Surabaya-Liverpool dalam pengembangan kapasitas sumber daya manusia tahun 2018-2022

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Fatimah, Siti (2023) Kontribusi kerja sama sister city Surabaya-Liverpool dalam pengembangan kapasitas sumber daya manusia tahun 2018-2022. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Siti Fatimah_I72218101 full.pdf
Restricted to Repository staff only until 5 March 2027.

Download (1MB)
[img] Text
Siti Fatimah_I72218101.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pada studi ini mendeskripsikan terkait Kontribusi dari kerja sama Sister City antara Pemerintah Kota Surabaya dengan Liverpool dalam pengembangan sumber daya manusia melalui Pendidikan Inklusi, Pendidikan Sepak bola Surabaya ke Liverpool. Hubungan Sister City ini sudah terjalin sejak tanggal 19 Maret 2018 dalam kesepakatan MoU. penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik penggalian data berupa data primer dan sekunder dalam mendeskripsikan dan menganalisis hubungan sister city Surabaya-Liverpool. Penelitian ini menggunakan konsep capacity building dan konsep sister city sehingga penelitian ini menemukan bahwa kapabilitas sumber daya manusia yang berorientasi pada pengetahuan (knowledge) dan keterampilan (skill) yang akan menentukan berhasilnya pengembangan kapasitas sumber daya manusia. Dan dalam hal ini Pemerintah Kota Surabaya berhasil mengembangkan sumber daya manusia Kota Surabaya melalui keahlian masyarakat Kota Surabaya dalam bidang olahraga terutama sepak bola untuk mengembangkan pengetahuan dan keterampilan. Pemerintah Kota Surabaya melalui hubungan kerja sama sister city dengan Liverpool memberikan kontribusi terhadap pelatihan guru pendidikan inklusi dan juga webinar yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Surabaya dan Liverpool dengan adanya pengiriman delegasi untuk Pendidikan inklusi serta pelatihan kepada pelatih atau atelit dan pemain sepak bola Di Liverpool.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Fatimah, Sitisitifatimahh442@gmail.comI72218101
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorRohman, Abidabidabufida@gmail.com2023067704
Subjects: Hubungan Internasional
Sumber Daya Manusia
Keywords: Kerja sama sister city; Surabaya-Liverpool; sumber daya manusia tahun 2018-2022
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Hubungan Internasional
Depositing User: Siti Fatimah
Date Deposited: 05 Mar 2024 02:46
Last Modified: 05 Mar 2024 02:46
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/68731

Actions (login required)

View Item View Item