Implementasi peraturan bupati gresik no. 27 tahun 2022 tentang mutasi pegawai negeri sipil : dinas Pendidikan Kabupaten Gresik

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ananda, Arif Firdaus (2023) Implementasi peraturan bupati gresik no. 27 tahun 2022 tentang mutasi pegawai negeri sipil : dinas Pendidikan Kabupaten Gresik. Masters thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Arif Firdaus Ananda_02040422004 OK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Arif Firdaus Ananda_02040422004 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 6 May 2027.

Download (2MB)

Abstract

Tesis ini dilatar belakangi dari sebuah praktik mutasi PNS pada dinas pendidikan di bawah naungan Pemerintah pemerintahan daerah kabupaten Gresik mengenai adanya mutasi PNS lintas instansi, yang secara lintas instansi dengan perpindahan dari Jabatan fungsional menuju Jabatan administrasi. Untuk menyelesaikan tesis ini penulis menggunakan metode penelitian empiris dengan turun kelapangan yang kemudian hasil penelitian tersebut dinarasikan dengan analisis deskriptif analitis. Berdasarkan hasil penelitian penulis ditemukan fakta bahwa, BKPSDM pemerintah daerah kabupaten Gresik dalam melakukan mutasi pada seluruh instansi utamanya pada dinas pendidikan, menggunakan ketentuan pada Peraturan Bupati No. 27 Tahun 2022 tentang Mutasi pada Pemerintahan kabupaten Gresik kemudian juga berkolaborasi dengan pasal 69 UU No. 05 tahun 2014 Tentang ASN (sebagai peraturan pokok tertinggi dalam melakukan sebuah mutasi), pasal 190-191 PP No. 11 Tahun 2017 Tentang Mutasi (sebagai peraturan yang memperjelas mengenai tahapan dan prosedur sebuah mutasi)Dalam praktik mutasi PNS tersebut, terjadi dengan 3 model pertama, mutasi horizontal (mutasi tanpa tanpa dibarengi kenaikan pangkat dan jabatan), ke dua yakni mutasi diagonal (mutasi dengan perubahan jabatan dan perpindahan instansi serta kepangkatan, ke tiga, mutasi Vertikal (mutasi dengan kenaikan pangkat dan jabatan namun tetap dalam satu instansi. Dalam menerapkan model mutasi tersebut dipadukan dengan manajemen Assesmen Talent Box, terungkap fakta juga bahwa mutasi PNS dapat membantu untuk menciptakan sebuah Good Governance dalam sebuah pelayanan publik, meskipun regulasi hukum yang digunakan belum optimal

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Masters)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ananda, Arif Firdausarifnanda28@gmail.com02040422004
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorHasyim, Muh. Fathonimufah.hasyim@gmail.com2010015601
Thesis advisorYahya, Khoirulkhoirul_yahya09@yahoo.com2006027202
Subjects: Administrasi > Administrasi Umum
Hukum Islam
Kepala Daerah
Agama > Agama dan Ilmu Pengetahuan
Keywords: Good Governance; PNS; Model Mutasi
Divisions: Program Magister > Hukum Tata Negara Islam
Depositing User: Arif firdaus ananda
Date Deposited: 06 May 2024 08:01
Last Modified: 06 May 2024 08:01
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/69964

Actions (login required)

View Item View Item