Analisis hubungan kausalitas harga komoditas dunia terhadap nilai tukar usd/idr sebagai konflik dari Ukraina dan Rusia

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Dwiana, Fadiah Irine (2024) Analisis hubungan kausalitas harga komoditas dunia terhadap nilai tukar usd/idr sebagai konflik dari Ukraina dan Rusia. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Fadiah Irine Dwiana_09040220054.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Fadiah Irine Dwiana_09040220054_Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 8 July 2027.

Download (3MB)

Abstract

Konflik Ukraina dan Rusia berdampak pada berbagai sektor termasuk ketidakpastian pasokan komoditas karena Ukraina dan Rusia adalah negara produsen dan eksportir utama komoditas dunia yaitu minyak mentah, gas alam, gandum, dan jagung. Kelangkaan pasokan menyebabkan peningkatan harga komoditas dan berdampak pada nilai tukar USD terhadap Rupiah. Penelitian ini bertujuan menganalisis hubungan kausalitas harga komoditas dunia terhadap nilai tukar USD/IDR dalam jangka panjang dan pendek serta memprediksi harga komoditas dan nilai tukar USD/IDR pada periode berikutnya menggunakan Vector Error Correction Model (VECM). Penelitian ini menggunakan data bulanan harga minyak mentah, gas alam, gandum, jagung dan nilai tukar USD/IDR dari November 2013 hingga September 2023. Hasil penelitian yang didapatkan ada hubungan jangka panjang variabel harga minyak mentah secara signifikan berpengaruh negatif terhadap nilai tukar USD/IDR dan variabel harga gas alam, variabel harga gandum, variabel harga jagung secara signifikan berpengaruh positif terhadap nilai tukar USD/IDR. Sedangkan jangka pendek variabel harga minyak mentah secara signifikan berpengaruh terhadap nilai tukar USD/IDR. Akurasi nilai MAPE masing-masing variabel nilai tukar USD/IDR, harga minyak mentah, harga gas alam, harga gandum, harga jagung berturut-turut sebesar 1.54%, 6.91%, 10.54%, 6.92%, 4.5%. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi salah satu sumber informasi bagi pemerintah dan pihak terkait dalam upaya mencegah krisis komoditas global.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Dwiana, Fadiah Irinefadiahirinedwiana31@gmail.com09040220054
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorFarida, Yuniaryuniar_farida@uinsby.ac.id2027057901
Thesis advisorUtami, Wika Dianitawikadianita@uinsby.ac.id2010069201
Subjects: Harga Pokok
Matematika
Mata Uang
Keywords: Konflik Ukraina dan Rusia; harga komoditas dunia; nilai tukar USD/IDR; Vector Error Correction Model (VECM)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Matematika
Depositing User: Fadiah Irine Dwiana
Date Deposited: 08 Jul 2024 04:42
Last Modified: 08 Jul 2024 04:42
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/71239

Actions (login required)

View Item View Item