Analisis miskonsepsi siswa menggunakan metode Certainty of Response Index (CRI) materi klasifikasi makhluk hidup di SMP Sunan Giri Gresik

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Zahro, Nofiatuz (2024) Analisis miskonsepsi siswa menggunakan metode Certainty of Response Index (CRI) materi klasifikasi makhluk hidup di SMP Sunan Giri Gresik. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nofiatuz Zahro_06011020004 full.pdf
Restricted to Repository staff only until 25 July 2027.

Download (3MB)
[img] Text
Nofiatuz Zahro_06011020004.pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil wawancara dengan guru dan siswa yang menunjukkan kurangnya penguasaan konsep sehingga dapat menyebabkan terjadinya miskonsepsi. Jenis-jenis miskonsepsi dapat diketahui melalui proses wawancara terhadap guru dan siswa. Oleh karena itu, peneliti akan mengidentifikasi penyebab dan jenis-jenis miskonsepsi pada siswa. Fokus penelitian ini yaitu untuk mengetahui terjadinya miskonsepsi dilihat dari penyebab dan jenis-jenis miskonsepsi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan jenis penelitian case study research (studi kasus) dan bersifat deskriptif. Subjek penelitian adalah seluruh siswa kelas VII-A dengan menggunakan teknik purposive sampling. Teknik dan instrumen pengumpulan data menggunakan observasi, tes diagnostik CRI, wawancara terhadap siswa dan guru IPA. Keabsahan data ini menggunakan triangulasi teknik. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu reduksi, penyajian data dan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa proses pembelajaran masih terdapat tiga siswa yang mengalami miskonsepsi disebabkan pengetahuan awal yang salah dan penalaran siswa yang salah. Hasil tes diagnostik CRI terdapat empat siswa yang mengalami miskonsepsi dengan jenis-jenis pengetahuan awal dan keyakinan tidak ilmiah. Hasil wawancara empat siswa yang mengalami miskonsepsi dari hasil pengerjaan tes diagnostik CRI disebabkan penalaran yang salah dan minat belajar siswa yang kurang. Guru juga dapat menyebabkan terjadinya miskonsepsi dikarenakan ketika proses pembelajaran menggunakan bahasa campuran, dan metode serta model pembelajaran yang digunakan kurang cocok dengan materi klasifikasi makhluk hidup.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Zahro, Nofiatuznofiatuszahro@gmail.com06011020004
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorIndayati, Tatiktatikindayati@gmail.com2017077402
Thesis advisorArum, Wahyuni Fajarwahyuni.fajar.arum@uinsa.ac.id0518039002
Subjects: Biologi
Islam dan Ilmu Pengetahuan
Metode Pembelajaran
Keywords: Miskonsepsi siswa; metode Certainty of Response Index (CRI); klasifikasi makhluk hidup
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan IPA
Depositing User: Nofi atuz zahro
Date Deposited: 25 Jul 2024 07:49
Last Modified: 25 Jul 2024 07:49
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/72168

Actions (login required)

View Item View Item