Pemberdayaan kelompok tani dalam menjaga stabilitas hasil panen melalui pelatihan pengendalian hama tikus di Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kecamatan Kedamean Kabupaten Gresik

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Pradita, Thalia Marsyanda Ariadna (2024) Pemberdayaan kelompok tani dalam menjaga stabilitas hasil panen melalui pelatihan pengendalian hama tikus di Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kecamatan Kedamean Kabupaten Gresik. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Thalia Marsyanda Ariadna Pradita_04020220053 OK.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Thalia Marsyanda Ariadna Pradita_04020220053 Full.pdf
Restricted to Repository staff only until 7 September 2027.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini membahas tentang pemberdayaan kelompok tani dalam menjaga stabilitas hasil panen dengan cara pelatihan pengendalian hama tikus. 1) Bagaimana kondisi produktivitas hasil panen di Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kecamatan Kedamean Kabupaten Gresik?, 2) Bagaimana strategi pengendalian hama tikus di sawah Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kedamean Gresik?, 3) Bagaimana hasil dari strategi pengendalian hama tikus di sawah Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kedamean Gresik?, 4) Bagaimana relevansi dakwah bil hal dengan proses pengorganisasian kelompok tani di Dusun Gorekan Lor Desa Cermen Kecamatan Kedamean Kabupaten Gresik?. Penelitian ini menggunakan pendekatan metode PAR (Participatory Action Research). Melalui permasalahan tentang pengendalian hama tikus dengan merencanakan suatu program seperti, melakukan pelatihan pembuatan pestisida organik, kegiatan gropyokan, dan melakukan advokasi kebijakan kepada pemerintah desa. Hasil dari kegiatan terkait dengan pengendalian hama tikus, melalui pelatihan pembuatan pestisida organik dan kegiatan gropyokan, serta terbentuknya kebijakan baru tentang pengendalian hama tikus. Hasil setelah dilakukannya kegiatan menjadikan petani memiliki pemahaman, kesadaran, pengetahuan baru tentang pengendalian hama tikus. Kaitannya dengan dakwah bil hal adalah dakwahl ini secaral langsungl menyentuhl aktifitasl masyarakatl denganl memberikanl bantuan kepada kelompok sosial yang tidak mampu menyelesaikan masalahnya.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Pradita, Thalia Marsyanda Ariadnathaliamarsyanda16@gmail.com04020220053
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorRahmawati, Pudjirahmawatipudji@yahoo.co.id2025036703
Subjects: Lingkungan Hidup
Masalah sosial
Sumber Daya Manusia
Keywords: Pemberdayaan; Kelompok Tani; Pengendalian Hama Tikus; Dakwah Bil Hal
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Thalia Marsyanda Ariadna Pradita
Date Deposited: 07 Sep 2024 07:50
Last Modified: 07 Sep 2024 07:50
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/73018

Actions (login required)

View Item View Item