This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Lestari, Dwi Puji (2025) Pemberdayaan masyarakat pesantren di Ponpes Salafiyah Kholidiyah dalam adaptasi dan mitigasi perubahan iklim untuk mewujudkan ketahanan pangan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Dwi Puji Lestari_04040221069 OK.pdf Download (2MB) |
|
|
Text
Dwi Puji Lestari_04040221069 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 6 January 2029. Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemberdayaan masyarakat di lingkungan Pondok Pesantren Salafiyah Kholidiyah sebagai bentuk solusi terhadap permasalahan kerentanan masyarakat terhadap dampak perubahan iklim dan tantangan ketahanan pangan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah Participatory Action Research (PAR), yang melibatkan partisipasi aktif masyarakat dalam setiap tahapannya, mulai dari identifikasi masalah, perencanaan aksi, pelaksanaan program, hingga evaluasi hasil. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya peningkatan kapasitas masyarakat dalam memahami pentingnya ketahanan pangan dan pengelolaan sumber daya alam secara berkelanjutan. Masyarakat menjadi lebih sadar akan dampak dari perubahan iklim, sehingga masyarakat aktif mengimplementasikan langkah-langkah adaptasi, seperti pengelolaan kebun pangan terpadu dan penggunaan teknologi hidroponik portabel. Implementasi dakwah bil hal melalui keteladanan dan tindakan nyata meningkatkan pemahaman masyarakat tentang mitigasi perubahan iklim. Pendekatan ini mendorong perubahan sikap dan perilaku yang lebih peduli lingkungan sehingga tercipta pola hidup berkelanjutan.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
| Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Creators: |
|
||||||||
| Contributors: |
|
||||||||
| Subjects: | Masyarakat Pesantren Pemberdayaan |
||||||||
| Keywords: | Pemberdayaan; Adaptasi dan Mitigasi; Ketahanan Pangan; Hidroponik | ||||||||
| Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam | ||||||||
| Depositing User: | Dwi Puji Lestari | ||||||||
| Date Deposited: | 06 Jan 2026 14:17 | ||||||||
| Last Modified: | 06 Jan 2026 14:17 | ||||||||
| URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/85759 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
