Jaringan Prostitusi Tangkis Porong Indah di desa Gempol Baru kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Anggoro, Firman Puji (2012) Jaringan Prostitusi Tangkis Porong Indah di desa Gempol Baru kecamatan Gempol kabupaten Pasuruan. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Firman Puji Anggoro_B05207015.pdf

Download (1MB)

Abstract

Skripsi ini mengkaji beberapa fenomena sosial yang terdiri dari (a) Bagaimana latar belakang pekerja seks komersial yang berada di kali porong ?, (b) Bagaimana tanggapan masyarakat dan pemerintah terhadap prostitusi di kali porong ?, (c) Bagaimana para pekerja seks komersial itu beroperasi ?, Sedangkan tujuan dari penelitian adalah (1) Untuk mengetahui latar belakang dari pekerja seks komersial yang berada di tangkis porong indah, (2) Untuk mengetahui tanggapan masyarakat dan pemerintah dalam menyikapi prostitusi yang berada di kali porong kabupaten Pasuruan, (3) Untuk mengetahui bagaimana para pekerja seks komersial beroperasi yang berada di kali porong.Untuk menjawab permasalahan tersebut, penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, metode ini di pilih agar di peroleh data penelitian yang bersifat mendalam dan menyeluruh mengenai Jaringan Prostitusi Tangkis Porong Indah di Desa Gempol Baru Kecamatan Gempol Kabupaten Pasuruan. Data yang disajikan secara deskriptif dan analisis dengan teori fungsional struktural.Melalui pendekatan ini diharapkan skripsi ini mampu memberikan kesimpulan tentang Jaringan Prostitusi Tangkis Porong Indah di Desa Gempol Baru Kecamatan Gempol Kabupaten Pasuruan yang nantinya bisa memperkaya khazanah ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan sosiologi.Dari hasil penelitian ini ditemukan bahwa ada 2 macam pemahaman jaringan prostitusi di tangkis porong indah, yaitu (1). Pelaku perdagangan (2). Faktor penyebab pelacuran. Selain itu, peran prostitusi yang memiliki peran prostitusi yang terdaftar dan peran prostitusi yang tidak terdaftar, yaitu prostitusi yang bekerja dengan sindakat yang diatur melalui satu sistem organisasi dan peran prostitusi yang melakukan secara individual.Bagi peneliti selanjutnya untuk mendapatkan hasil yang maksimal diharapkan dapat meningkatkan dang mengembangkan penelitian yangberkaitan dengan jaringan prostitusi.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Anggoro, Firman PujiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Sosiologi > Sosiologi Kota
Keywords: Jaringan; Prostitusi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Sosiologi
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 02 Jan 2006
Last Modified: 01 Apr 2019 08:29
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/9928

Actions (login required)

View Item View Item