PENERAPAN PROGRAM BIMBINGAN MELALUI DISKUSI KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN SOSIABILITAS SISWA DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA (PGRI) 9 SIDOARJO

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Hardiyanti, Dwi (2013) PENERAPAN PROGRAM BIMBINGAN MELALUI DISKUSI KELOMPOK DALAM MENINGKATKAN SOSIABILITAS SISWA DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA (PGRI) 9 SIDOARJO. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (67kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar isi.pdf

Download (75kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 1.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 2.pdf

Download (159kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 3.pdf

Download (139kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 4.pdf

Download (158kB) | Preview
[img]
Preview
Text
bab 5.pdf

Download (73kB) | Preview
[img]
Preview
Text
daftar pustaka.pdf

Download (93kB) | Preview

Abstract

Program bimbingan adalah layanan bimbingan yang diberikan dalam kelompok. Gazda dalam prayitno (2004) mengemukakan bahwa bimbingan kelompok disekolah kegiatan informasi kepada sekelompok siswa untuk membantu mereka menyususn rencana dan keputusan yang tepat. Gazda juga menyebutkan bahwa bimbingan kelompok diselenggarakan untuk memberikan informasi yang bersifat personal, vokasional, dan sosial.
Diskusi kelompok adalah teknik bimbingan kelompok yang dilaksanakan dengan maksud agar para siswa anggota kelompok mendapat kesempatan untuk memecahkan masalah secara bersama-sama.
Sosiabilitas yaitu disposisi pribadi yang berkaitan dengan hubungan interpersonal, seperti sifat pribadi yang terbuka atau tertutup dan kemampuan berkomunikasi dengan orang lain.
Dalam penelitian ini masalah yang diteliti adalah bagaimana kondisi sosiabilitas siswa, penerapan program bimbingan melalui diskusi kelompok, dan penerapan program bimbingan melalui diskusi kelompok dalam meningkatkan sosiabilitas siswa. Sedangkan tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kondisi sosiabilitas siswa, untuk mengetahui penerapan program bimbingan melalui diskusi kelompok, dan untuk mengetahui penerapan program bimbingan melalui diskusi kelompok dalam meningkatkan sosiabilitas siswa Jenis penelitian ini dikategorikan sebagai penelitian deskriptif kualitatif. Adapun informan penelitiannya adalah Kepala sekolah, Guru BK atau Konselor, Wali kelas, Siswa.
Teknik pengumpulan data meliputi observasi, interview, dokumentasi. Adapun teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data dan verifikasi.
Penerapan Program Bimbingan Melalui Diskusi Kelompok Dalam Meningkatkan Sosiabilitas Siswa di SMP PGRI 9 Sidoarjo dapat dikatakan cukup berhasil, hal ini dapat dilihat dari perubahan perilaku yang ditunjukkan siswa, setelah pemberian program bimbingan Siswa di SMP PGRI 9 Sidoarjo sudah berusaha untuk membuka diri dengan temannya, menyesuaikan diri dengan lingkungan sekitarnya, dan siswa Siswa di SMP PGRI 9 Sidoarjo tidak kesulitan untuk mengeluarkan pendapat.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing : Imam Bawani
Creators:
CreatorsEmailNIM
Hardiyanti, DwiUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Bimbingan
Pendidikan > Metode
Keywords: Program Bimbingan; Sosiabilitas
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Kependidikan Islam
Depositing User: Editor: Library Administrator----- Information-----http://library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 28 Oct 2013
Last Modified: 15 Apr 2015 07:27
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/10359

Actions (login required)

View Item View Item