Hubungan antara gaya hidup hedonisme dengan kecenderungan impulse buying terhadap trend fashion pada remaja kota

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Saputra, Tri Reza (2017) Hubungan antara gaya hidup hedonisme dengan kecenderungan impulse buying terhadap trend fashion pada remaja kota. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Tri Reza Saputra_B77212113 ok.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya hubungan antara Gaya Hidup Hedonisme dengan Kecenderungan Impulse Buying terhadap Trend Fashion Pada Remaja Kota.Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data berupa Skala gaya hidup hedonisme dan skala impulse buying. Populasi pada penelitian ini adalah remaja yang berbelanja produk fashion di beberapa mal di surabaya, pengambilan sampel pada populasi ini adalah berjumlah 100 remaja. Hasil penelitian dianalisis menggunakan teknik analisis product moment pearson dengan menggunakan program SPSS versi 16.00 for windows dengan taraf signifikansi 0.074 < 0.05, maka Ho diterima dan Ha ditolak. Artinya ada hubungan antara gaya hidup hedonism dengan kecenderungan impulse buying terhadap trend fashion pada remaja kota.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Saputra, Tri Rezatrirezasaputra1200@gmail.comB77212113
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorRahayu, Siti AzizahUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Psikologi Sosial
Keywords: Gaya hidup hedonisme; impulse buying
Divisions: Fakultas Psikologi dan Kesehatan > Psikologi
Depositing User: Saputra Tri Reza
Date Deposited: 21 Feb 2017 04:44
Last Modified: 29 Dec 2023 08:06
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/15336

Actions (login required)

View Item View Item