Home industri dan masyarakat urban: studi pekerja home industrysandal dalam tinjauan teori fungsionalisme struktural Talcott Parsons di Desa Wedoro Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Hardianti, Evrillia (2012) Home industri dan masyarakat urban: studi pekerja home industrysandal dalam tinjauan teori fungsionalisme struktural Talcott Parsons di Desa Wedoro Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Cover.pdf

Download (106kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (108kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (233kB)
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (99kB) | Preview

Abstract

Ada tiga rumusan masalah yang hendak di kaji dalam skripsi ini, yaitu: ( 1) Bagaimana pandangan masyarakat urban tentang home industri sandal yang ada di Desa Wedoro Kecamatan warn Kabupaten sidoarjo? (2) Apa faktor yang melatar belakangi masyarakat urban lebih memilih bekerja sebagai buruh home industri sandal yang ada di Desa wedoro Kecamatan Warn Kabupaten sidoarjo? (3) Mengapa masyarakat urban masih tetap bertahan sebagai buruh home industri sandal dengan gaji yang relatif rendah? Untuk menjawab tiga persoalan •di atas, maka peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif. Metode ini di pilih agar di peroleh data penelitian yang bersifat mendalam dan menyeluruh mengenai pandangan masyarakat urban terhadap home industri sandal yang ada di Desa Wedoro Kecamatan Waru Kabupaten Sidoarjo. Data yang di peroleh kemudian di sajika secara deskriptif dan di analisis dengan teori fungsionalisme struktural Talcott Parsons. Dari hasil penelitian ini di temukan bahwa ( 1) pandangan masyarakat urban tentang home industri sandal yaitu mereka berpandangan positif bahwa home industry dengan mudah memberikan pekerjaan bagi siapa saja, dari yang berpendidikan tinggi sampai pada yang tidak pemah merasakan duduk di bangku sekolah. (2) Faktor yang melatar belakangi masyarakat urban lebih memilih bekerja sebagai pekerja home industri sandal yaitu Mudahnya untuk mencari kerja di Desa wedoro ini rupanya menjadi salah satu faktor penting bagi masyarakat urban untuk bekerja di sini, Home industri sandal merupakan upaya yang sangat baik untuk memberikan pekerjaan bagi orang-orang yang membutuhkan. Masyarakat urban lebih senang bekerja di tempat yang tidak memandang pegawainya dari segi tingkat pendidikan, jadi siapapun dapat bekerja di dalam home industri sandal ini. (3) Masyarakat urban masih tetap bertahan sebagai buruh home industri sandal dengan gaji yang relatif rendah di karenakan sulitnya mcncari pekerjaan saat ini menjadi salah satu alasan mereka untuk tetap bertahan dan memilih pekerjaan sebagai buruh home industri sandal ini meskipun gaji yang di dapatkannya relatif scdikit. Dan faktor kenyamanan dan lama bekerja yang membuat mereka menjadi enggan untuk meninggalkan pekerjaan ini dan mencari pekerjaan lain yang gajinya lebih banyak.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Hardianti, EvrilliaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Industri Kecil
Masyarakat
Keywords: home lndustri; masyarakat urban
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Sosiologi
Depositing User: Editor : samid library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 11 Jul 2017 06:41
Last Modified: 11 Jul 2017 08:00
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/17496

Actions (login required)

View Item View Item