This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Khurmiatin, Khurmiatin (2014) PENINGKATAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS II PADA MATA PELAJARAN IPA MATERI MAKHLUK HIDUP DAN PROSES KEHIDUPAN DENGAN MODEL PEMBELAJARAN GROUP INVESTIGATION DI MI ULUMUDDIN MOJOJAJAR KEMLAGI MOJOKERTO. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Cover.pdf Download (295kB) | Preview |
|
|
Text
Abstrak.pdf Download (84kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Isi.pdf Download (100kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 1.pdf Download (111kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 2.pdf Download (200kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 3.pdf Download (173kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 4.pdf Download (191kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 5.pdf Download (97kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (88kB) | Preview |
Abstract
Selama ini, metodelogi pembelajaran yang di terapkan masih mempertahankan cara–cara lama (tradisional) seperti ceramah, menghafal dan masih berfokus pada guru sebagai sumber utama pengetahuan. Sehingga di akui atau tidak, membuat siswa tampak bosan. Jenuh dan kurang bersemangat dalam belajar, terutama dalam belajar IPA. Adapun penelitian ini mengkaji tentang peningkatan minat belajar siswa setelah di terapkannya Model Pembelajaran Group Investigation.
Penelitian di lakukan terhadap peserta didik kelas II MI ULUMUDDIN Mojojajar pada Semester I dengan jumlah peserta didik 21 anak. Penelitian ini terdiri dua siklus, setiap siklus di laksanakan perencanaan, tindakan, observasi dan refleksi.
Teknik/alat yang di gunakan untuk pemantaun evaluasi adalah tes dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Model Pembelajaran Group Investigation membawa dampak pada peningkatan minat belajar peserta didik dengan banyaknya siswa yang tuntas mencapai 96,30% dan nilai rata-ratanya 82. Sedangkan indikator kinerja penelitian yang peneliti tetapkan adalah sekurang-kurangnya 70% siswa mendapat nilai hasil belajar IPA lebih dari atau sama dengan 67 (enam puluh tujuh) dan sekurang-kurangnya 75 nilai rata-rata kelas dalam pembelajaran IPA. Dengan demikian indikator tersebut telah tercapai.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Additional Information: | Saefullah Azhari | ||||||
Creators: |
|
||||||
Subjects: | Pendidikan > Hasil Belajar Pendidikan > Pembelajaran Pendidikan > Metode |
||||||
Keywords: | Peningkatan Hasil Belajar; Model Group Investigation; Pelajaran IPA Materi Makhluk Hidup; Proses Kehidupan | ||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah | ||||||
Depositing User: | Editor : Abdul Wahid------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||
Date Deposited: | 21 Apr 2015 07:50 | ||||||
Last Modified: | 21 Apr 2015 07:50 | ||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/2083 |
Actions (login required)
View Item |