Efektifitas metode TAI (Team Assisted Individualization) dalam meningkatkan kemampuan membaca dan menulis siswa Kelas 1 SD

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Aniyawati, Aniyawati (2011) Efektifitas metode TAI (Team Assisted Individualization) dalam meningkatkan kemampuan membaca dan menulis siswa Kelas 1 SD. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Aniyawati_B07207107.pdf

Download (2MB) | Preview
Official URL: http://digilib.uinsby.ac.id/id/eprint/25511

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektifitas Metode TAI (Team Assisted Individualization) Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Siswa Kelas I SD. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IA clan IB SD TAQUMAH Njemur Ngawinan Surabaya, yang berjumlah I0 siswa. Dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif serta pendekatan eksperimental, jenis penelitian menggunakan eksperimen sungguhan (true experimen). Desain dari pada rancangan penelitian eksperimen ini adalah (pretest­ postest with control group). lnstrumen pengumpulan data menggunakan Check List dan dokumen. Sehingga data dianalisis dengan menggunakan analisis Uji Peringkat Bertanda Wilcoxon (Wilcoxon Signed Ranks Test) pada program SPSS 16.0 for windows. Berdasarkan data pada kolom Asymp. Sig. (2-tailed) sebesar 0.003, atau signifikansi <0,05 (0,003 < 0,05), maka Ho ditolak clan Ha diterima, artinya terdapat perbedaan antara sebelum clan sesudah diberikan treatmen membaca clan menulis dalam meningkatkan kemampuan membaca clan menulis siswa kelas I SD. Jadi dapat disimpulkan metode TAI (Team Assisted Individualization) efektif dapat meningkatkan kemampuan membaca dan menulis siswa kelas 1 SD Njemur Ngawinan Surabaya, terbukti. Berdasarkan hasil penelitian, analisis data dan kesimpulan diatas maka peneliti ajukan saran-saran sebagai berikut: lebih mampu mengembangkan penelitian ini dengan mengangkatkan permasalahan-permasalahan lain yang masih berkaitan dengan kemampuan berbahasa yang meliputi membaca dan menulis dan perkembangan anak melalui belajar kelompok, misalnya penelitian tentang pengaruh metode TAI (Fearn Assisted Individualization) terhadap perkembangan keterampilan berbahasa dan kemampuam belajar matematika. Dapat menambah waktu penelitian eksperimen dan menambah materi belajar serta mengambil subjek yang lebih banyak dan bervariasi, misalnya penelitian dengan subjek siswa yang memang kurang mampu dan benar-benar tidak bisa membaca dan menulis. Sehingga basil penelitiannya pun dapat menjadi lebih baik dan lebih maksimal.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Aniyawati, Aniyawati--UNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan > Strategi Belajar Mengajar
Pendidikan > Metode
Keywords: Metode TAI (team assisted individualization); kemampuan membaca dan menulis
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Psikologi
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 20 Jul 2018 03:14
Last Modified: 20 Jul 2018 03:14
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/25511

Actions (login required)

View Item View Item