UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK POKOK BAHASAN MENGHINDARI AKHLAK TERCELA DENGAN MENERAPKAN METODE DISKUSI BAGI KELAS V MI AL – ISLAM CERME PACE NGANJUK

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Mukholifah, Mukholifah (2015) UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATA PELAJARAN AKIDAH AKHLAK POKOK BAHASAN MENGHINDARI AKHLAK TERCELA DENGAN MENERAPKAN METODE DISKUSI BAGI KELAS V MI AL – ISLAM CERME PACE NGANJUK. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (6MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (299kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (258kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (344kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (517kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (559kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (294kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (350kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berawal dari pengalaman peneliti yang mengajarkan mata pelajaran akidah akhlak, bahwa masih perlu adanya dukungan metode pembelajaran yang tepat. metode diskusi merupakan suatu kegiatan kelompok dalam memecahkan masalah untuk mengambil kesimpulan. Sehingga dari kegiatan kelompok tersebut siswa dapat memahami dan menerapkan pelajaran tesebut dalam kehidupan sehari-hari Penulis mengambil judul Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran Akidah Akhlak Pokok Bahasan Menghindari Akhlak Tercela Dengan Menerapkan Metode Diskusi Bagi Kelas V MI Al-Islam Cerme Pace Nganjuk.
Berdasarkan latar belakang tersebut diperoleh dua permasalahan Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut : (1) Bagaimana hasil belajar mata pelajaran Akidah Akhlak materi menghindari akhlak tercela pada siswa kelas V MI Al-Islam Pace sebelum diterapkan metode diskusi?(2) Bagaimana penerapan metode diskusi belajar akidah akhlak materi menghindari akhlak tercela siswa kelas V MI Al-Islam Pace?
Berdasarkan deskripsi latar belakang di atas penelitian ini memiliki tujuan, yaitu:( 1).Mengetahui hasil belajar mata pelajaran Akidah Akhlak materi menghindari akhlak tercela pada siswa kelas V MI Al-Islam Pace sebelum diterapkan metode diskusi.(2.) Mengetahui proses atau cara kerja penerapan metode diskusi yang efektif pada mata pelajaran Akidah Akhlak materi menghindari akhlak tercela siswa kelas V MI Al-Islam Pace.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan Penelitian tindakan kelas (classroom action research), karena penelitian dilakukan untuk memecahkan masalah pembelajaran di kelas. Penelitian ini juga termasuk penelitian deskriptif, sebab menggambarkan bagaimana suatu teknik pembelajaran diterapkan dan bagaimana hasil yang diinginkan dapat dicapai.
Subyek penelitian ini adalah siswa kelas V MI Al – Islam Cerme Pace Nganjuk Tahun Pelajaran 2014/2015 dengan jumlah 31 siswa. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian tindakan kelas (PTK) yang terdiri dari dua siklus yang terdiri atas empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi.
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, penulis dapat menyimpulkan bahwa metode diskusi dapat meningkatkan prestasi belajar mata pelajaran Aqidah Akhlak pokok bahasan menghindari akhlak tercela siswa kelas V MI Al-Islam Cerme Pace Nganjuk. Hal ini bisa dilihat dari skor rata-rata siswa di setiap tindakan mengalami peningkatan. Pada prasiklus (sebelum metode diskusi) dilaksanakan nilai rata-rata postest adalah 56,61. Kemudian setelah metode diskusi dilaksanakan yaitu pada siklus I nilai rata-rata postest adalah 70,16 adapun nilai rata-rata postest pada siklus kedua adalah 75,81. Maka, penelitian ini dicukupkan pada siklus kedua dan hasil postest pada siklus kedua sudah mencapai keberhasilan. Dikatakan demikian karena sudah sesuai dengan standar KKM yaitu 70.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Saiful Jazil
Creators:
CreatorsEmailNIM
Mukholifah, MukholifahUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Aqidah
Aqidah
Wajib Belajar > Aqidah

Akhlak > Akhlak Tercela
Pendidikan
Pendidikan Islam > Pendidikan Islam - Metode dan Sistem
Keywords: Metode; Diksusi; Hasil Belajar; Akidah Akhlak
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Mr. Hanafi
Date Deposited: 12 Nov 2015 00:25
Last Modified: 12 Nov 2015 00:25
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/2652

Actions (login required)

View Item View Item