TATHBIQ WA SAIL LU’BAH XO LI TARQIYAH MAHARAH AL ISTIMA’ LI THULAB AL FASHL AL HADI ‘ASYAR BI AL MADRASAH AL ‘ALIYAH AL ISLAMIYAH AL HUKUMIYAH KERTOSONO NGANJUK

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Lutfiyah, Binti Ma’rifatul (2015) TATHBIQ WA SAIL LU’BAH XO LI TARQIYAH MAHARAH AL ISTIMA’ LI THULAB AL FASHL AL HADI ‘ASYAR BI AL MADRASAH AL ‘ALIYAH AL ISLAMIYAH AL HUKUMIYAH KERTOSONO NGANJUK. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (5MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (619kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (469kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (518kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (634kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 3.pdf

Download (836kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 4.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (468kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (438kB) | Preview

Abstract

Skripsi ini membahas tentang penerapan media game xo untuk meningkatkan maharah istima’ siswa kelas XI Madrasah Aliyah Negeri Kertosono Nganjuk.
Istima’ adalah perbuatan yang umum dilakukan seseorang, tetapi dalam pembelajaran istima’ tidak banyak memberikan hasil yang sempurna. Hal ini disebabkan karena sedikitnya semangat siswa dalam pembelajaran istima’ sehingga menyulitkan guru untuk mewujudkan hasil yang baru dalam pembelajaran istima’.
Salah satu metode yang dianggap baru dalam pembelajaran istima’ adalah metode game XO. Permainan ini diadopsi dari permainan anak-anak tic tac toe, yang dimainkan di atas papan berukuran 3x3. Pada awal permainan papan dikosongkan. Kedua pemain X dan O akan menempatkan biji-bijiya di atas papan, sekali pasang satu biji. Pemain yang bisa menempatkan tiga bijinya dalam satu garis (vertikal, horizontal, dan diagonal), itulah pemenangnya. Metode ini dapat membantu siswa untuk memahami materi istima’ dengan mudah dan semangat.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan media game xo untuk meningkatkan maharah istima’ siswa kelas XI Madrasah Aliyah Negeri Kertosono Nganjuk.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode angket, observasi, wawancara, tes, dan dokumentasi dengan mengambil sampel 26 siswa dari kelas XI.
Hipotesis dalam penelitian ini adalah bahwa penerapan game XO mampu meningkatkan kemampuan istima’ siswa kelas XI MAN Kertosono Nganjuk.
Kesimpulan hasil penelitian ini dihitung dengan rumus t-test N=26, a= 0,05, = 2,060 5,8 > 1,708 dengan demikian H0 ditolak dan Ha diterima.
Dengan hasil tersebut, ditemukan bahwa pembelajaran bahasa Arab dengan media game XO dapat meningkatkan kemampuan istima’ siswa kelas XI Madrasah Aliyah Negeri Kertosono. Sebagian besar siswa di kelas XI A ini mendapatkan nilai yang baik setelah mengunakan permainan XO pada pembelajaran istima’. Mereka jadi lebih senang dan semangat dalam belajar

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Muhammad Nu’man
Creators:
CreatorsEmailNIM
Lutfiyah, Binti Ma’rifatulUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan > Bahasa Arab
Pendidikan
Pendidikan > Pembelajaran
Keywords: Game Xo; Istima’; Media; Pembelajaran; Bahasa Arab
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 05 Jan 2016 08:50
Last Modified: 05 Jan 2016 08:50
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/3083

Actions (login required)

View Item View Item