Pemberdayaan masyarakat melalui Bank Sampah Plastik untuk membangun kesadaran masyarakat akan lingkungan yang sehat dan rapi di Kelurahan Petemon Surabaya

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Qivari, Sylvia Indah (2019) Pemberdayaan masyarakat melalui Bank Sampah Plastik untuk membangun kesadaran masyarakat akan lingkungan yang sehat dan rapi di Kelurahan Petemon Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Sylvia Indah Qivari_B92215061.pdf

Download (3MB)

Abstract

Skripsi ini membahas tentang pendampingan masyarakat dalam menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat melalui berbagai kegiatan pengelolaan sampah. sampah yang menumpuk mengakibatkan pencemaran yang ada di lingkungan. Sampah yang menumpuk akan menimbulkan penyakit yang akan menyebar di masyarakat. Kurangnya partisipasi di masyarakat dalam memperdulikan sampah yang menumpuk, dikarenakan beberapa faktor yang diantaranya kurangnya rasa tanggung jawab dan jiwa kepemilikan dalam lingkungan, faktor lainnya ialah rendahnya pengetahuan dalam masyarakat tentang lingkungan, sehingga masyarakat kurang memahami dampak negatif yang diberikan oleh lingkungan yang kumuh. Dalam pendampingan ini peneliti menggunakan metode PAR (Participatory Action Research). PAR terdiri dari 3 kata yang saling berhubungan satu sama lain. Ketiga kata tersebut ialah partisipasi, riset dan aksi. Di dalam kegiatan PAR, peneliti belajar serta bekerja bersama masyarakat dalam melakukan perubahan. Di dalam proses pendampingan masyarakat, maka hasil yang didapat setelah melakukan aksi masyarakat lebih mampu membangun untuk berpartisipasi dalam lingkungan. Upaya yang tidak mudah, namun masyarakat di Kelurahan Petemon sangatlah antusias dengan adanya proses pemberdayaan ini, dalam mengambil hati masyarakat maka diperlukan proses-proses yang dilakukan peneliti. Sehingga dengan berjalannya suatu program yang telah berjalan maka sangat masyarakat mulai memiliki pengetahuan yang sangat luas, sehingga masyarakat lebih memperdulikan lingkungan yang sebagaimana menjadi lingkungan tempat tinggal. Dengan telah berjalannya suatu program maka masyarakat mampu untuk berkreatifitas dalam memanfaatkan sampah plastik.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Qivari, Sylvia Indahsylsy24@gmail.comUNSPECIFIED
Subjects: Kebersihan
Kesehatan
Kesehatan

Lingkungan Hidup
Pemberdayaan
Keywords: Pemberdayaan; Pendampingan; Sampah Plastik
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Qivari Sylvia Indah
Date Deposited: 01 Jul 2019 07:30
Last Modified: 01 Jul 2019 07:30
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/32355

Actions (login required)

View Item View Item