Pengaruh strategi Learning Contract terhadap keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMP Negeri 2 Tegal Siwalan Probolinggo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ali, Abdul Wafi (2010) Pengaruh strategi Learning Contract terhadap keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di SMP Negeri 2 Tegal Siwalan Probolinggo. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Abdul Wafi Ali_D01205129.pdf

Download (4MB)
Official URL: http://digilib.uinsby.ac.id/id/eprint/32474

Abstract

Skripsi ini merupakan hasil penelitian lapangan tentang pengaruh strategi learning contract terhadap keaktifan belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam di SMP Negeri 2 Tegal Siwalan kecamatan Tegal Siwalan kabupaten Probolinggo. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan tentang rumusan masalah yang meliputi kegiatan pembelajaran dengan strategi learning contract atau kontrak belajar di sekolah setempat, dan keaktifan belajar siswa serta pengaruh antara keduanya. Tentunya untuk memperkuat penelitian ini tercakup pula kajian teori tentang kedua variable diatas. Dalam penelitian ini, metode yang digunakan adalah metode penelitian kuantitatif, yakni metode yang menggunakan rumus-rumus statistik yang sesuai dengan pcrmasalahan yang ada. Karena penelitian ini berusaha untuk mengetahui pcngaruh antara strategi learning contract dan keaktifan belajar siswa, maka sesuai dengan rumus statistic menggunakan rumus regresi linier yaitu Y = a+b X.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ali, Abdul Wafi--UNSPECIFIED
Subjects: Pendidikan > Strategi Belajar Mengajar
Keywords: Strategi belajar; Learning Contract; keaktifan belajar; siswa
Depositing User: Editor : Abdun Nashir------ Information------library.uinsby.ac.id
Date Deposited: 08 Jul 2019 08:21
Last Modified: 08 Jul 2019 08:21
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/32474

Actions (login required)

View Item View Item