This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Yulianti, Rosita Tri (2019) Gaya Komunikasi Satuan Polisi Pamong Praja Dalam Penertiban Pedagang Liar Di Pasar Keputran Utara Surabaya. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Rosita Tri Yulianti_B76216107.pdf Download (1MB) |
Abstract
Dengan tujuan Untuk mendeskripsikan gaya komunikasi Satuan Polisi Pamong Praja Kota Surabaya dalam menertibkan pedagang liar pasar keputran utara. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Serta analisis untuk membedah data menggunakan teori Mendapatkan Kepatuhan
Hasil dari penelitian ini ialah (1) Gaya komunikasi yang dilakukan anggota Satuan Polisi Pamong Praja Kota Surabaya dalam saat melakukan penertiban pedagang liar di pasar keputran utara surabaya adalah Gaya Pengendalian. (2) Bentuk komunikasi yang dilakukan ialah komunikasi instruktif dengan menggunakan kekuasaan, serta kekuasaan yang digunakan ialah kekuasaan dominasi, merupakan kekuasaan yang disebabkan oleh hukum yang berlaku. Hukum ini berdasarkan peraturan daerah. Tindakan instruktif yang dilakukan berupa ancaman kontingen dan hukuman .
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Ilmu Komunikasi Komunikasi |
||||||||
Keywords: | Gaya Komunikasi; Satuan Polisi Pamong Praja; Pasar Keputran Utara | ||||||||
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi | ||||||||
Depositing User: | Rosita Tri Yulianti | ||||||||
Date Deposited: | 31 Dec 2019 02:40 | ||||||||
Last Modified: | 31 Dec 2019 02:40 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/36580 |
Actions (login required)
View Item |