This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Maishara, Dhea Syalwa (2020) Sejarah perkembangan Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah di yayasan pesantren Ahlus Shafa Wal-Wafa Simoketawang Wonoayu Sidoarjo Tahun 2002-2019. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Dhea Syalwa Maishara_A02216008.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini menggunakan pendekatan historis. Ibnu Khaldun berpendapat bahwa secara hakikat sejarah mengandung pemikiran, penelitian, dan sebab-sebab secara detail terkait perwujudan masyarakat dan dasar-dasarnya serta ilmu yang mendalam tentang sifat-sifat dari beragam peristiwa. Teori yang digunakan yaitu teori pengaruh Louis Gosttschalk sebagaimana berdirinya Yayasan Pesantren Ahlu Shafa wal Wafa yang memiliki pengaruh besar terhadap perkembangan tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah di berbagai daerah khusunya di desa Simoketawang kecamatan Wonoayu Sidoarjo. Dengan demikian penulis menyimpulkan dari rumusan masalah bahwa (1) Berdirinya Yayasan Pesantren Ahlu Shafa wal Wafa bermula pada pengajian rutinan kajian tasawuf yang awalnya hanya diikuti sebanyak tujuh orang dari kalangan keluarga sendiri; (2) Seiring didirikannya Yayasan pesantrenAhlus-Shofa wal Wafa, perkembangan Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah turut menyebar di berbagai daerah; (3) Tarekat ini sangat berpengaruh dalam bidang keagamaan, sosial, dan intelektual.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Pesantren Sejarah |
||||||||
Keywords: | Yayasan Pesantren Ahlu Shafa wal Wafa; Tarekat Naqsyabandiyah Khalidiyah. | ||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Peradaban Islam | ||||||||
Depositing User: | Maishara Dhea Syalwa | ||||||||
Date Deposited: | 07 Nov 2020 11:51 | ||||||||
Last Modified: | 07 Nov 2020 11:51 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/44905 |
Actions (login required)
View Item |