This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Dewi, Putri Rachmawati (2020) Strategi Brand Image: studi kasus di Sekolah Menengah Pertama (SMP) Tamddun Afkar Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Dewi Putri Rachmawati_D03215006.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi brand image di SMP Tamaddun Afkar Sidoarjo dan untuk mengetahui dampak brand image terhadap perkembangan di SMP Tamaddun Afkar Sidoarjo. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Subyek penelitian ini adalah Waka Kesiswaan, Guru, dan Siswa. Obyek penelitian ini adalah Strategi Brand Image Studi Kasus SMP Tamadun Afkar Sidoarjo (Model Sekolah Literasi Indonesia). Data penelitian diperoleh melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa : (1) Strategi Brand Image di SMP Tamaddun Afkar Sidoarjo yaitu menerapkan sekolah literasi, dimana setiap hari ada tambahan pelajaran literasi di awal dan di akhir pembelajaran. Outputnya disetiap semester siswa mampu membuat satu buku. (2) Perkembangan brand image memberikan dampak positif terhadap minat masyarakat dari tahun ketahun, dampak nyata dari strategi brand image terhadap perkembangan yaitu menimbulkan minat masyarakat untuk masuk disekolah tersebut. Hal ini dapat dilihat dari bertambahnya siswa di SMP Tamaddun Afkar Sidoarjo dari tahun ke tahun.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Manajemen Pendidikan | ||||||||||||
Keywords: | Strategi brand image; Model Sekolah Literasi. | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam | ||||||||||||
Depositing User: | Dewi Putri Rachmawati | ||||||||||||
Date Deposited: | 09 Nov 2020 13:52 | ||||||||||||
Last Modified: | 09 Nov 2020 13:52 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/44966 |
Actions (login required)
View Item |