This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Dewi, Sri Kesuma (2021) الطباق وأنواعه في سورة غافر. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Sri Kesuma Dewi_A91217084.pdf Download (2MB) |
Abstract
Al-Qur’an adalah kalam Allah yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW scara berangsur-angsur (bersambung) melalui perantaraan Malaikat Jibril . Al-Qur’an adalah sebagai mukjizat yang harus disampaikan kepada umatnya, dan memiliki banyak keistimewaan disetiap surat-suratnya, baik itu dari sisi pelafadznya, keindahan maknanya, kandungan isinya, serta pemilihan kata disetiap kalimatnya. Termasuk pada surat Ghafir yang merupakan bagian dari keindahan isi Al-Qur’an. Dalam penelitian ini,peneliti mengkaji tentang ilmu badi’ yang terdapat dalam studi ilmu Balaghah. Penelitian ini membahas tentang ilmu badi’ khususnya mengenai Tibaq dan Macam-macamnya. Tibaq terbagi menjadi 2 yakni : Tibaq Ijabi dan Tibaq salbi. Metode pnelitian yang digunakan peneliti adalah deskriptif kualitatif . Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah 1) apa macam-macam Tibaq dalam surah Ghafir ? 2) apa bentuk-bentuk Tibaq dalam surah Ghafir? .Adapun hasil dari penelitian ini, bahwa dalam surah Ghafir yang mengandung 2 macam Tibaq ada 29 ayat yaitu pada Tibaq Ijabi terdapat 26 ayat dan Tibaq Salbi terdapat 2 ayat. Bentuk-bentuk Tibaq yang terdapat dalam Surah Ghafir ada 4 macam yaitu dalam bentuk fi’il terdapat 4 ayat, bentuk isim terdapat 17 ayat, bentuk harf terdapat 1 ayat dan bentuk lafadz yang berbeda terdapat 6 ayat.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Al Qur'an | ||||||||
Keywords: | Surah Ghafir; Tibaq. | ||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||
Depositing User: | sri kesuma dewi | ||||||||
Date Deposited: | 14 Jan 2021 22:39 | ||||||||
Last Modified: | 14 Jan 2021 22:39 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/45619 |
Actions (login required)
View Item |