This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Arifin, Rachmat (2021) Eksistensi forum musyawarah dusun dalam perencanaan pembangunan desa: studi tentang good governance di Desa Buduran Kecamatan Wonoasri Kabupaten Madiun. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Rachmat Arifin_I71216050.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini berawal dari ketertarikan peneliti melihat adanya sebuah proses musyawarah yang dilakukan dalam ruang lingkup yang lebih kecil yaitu di dusun, yang mana hal tersebut bertujuan untuk memajukan pembangunan desa. Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu Bagaimana Eksistensi Forum Musyawarah Dusun dalam Perencanaan Pembangunan Desa Buduran Kecamatan Wonoasri Kabupaten Madiun? Tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui dan memahami eksistensi forum musyawarah dusun dalam perencanaan pembangunan desa di Desa Buduran Kecamatan Wonoasri Kabupaten Madiun. untuk menjawab pertanyaan tersebut, peneliti menggunakan metode pendekatan kualitatif deskriptif. Hasil dari penelitian ini ditemukan bahwa kegiatan Musyawarah Dusun dalam rangka perencanaan pembangunan desa sudah memenuhi prinsip-prinsip good governance. Prinsip-prinsip good governance tersebut diantaranya: (1) Prinsip Partisipasi, (2) Prinsip Tegaknya Supremasi Hukum, (3) Prinsip Transparansi, (4) Prinsip Efektif dan Efisien, (5) Prinsip Peduli Kepada Masyarakat, (6) Prinsip Berorientasi Pada Konsensus, (7) Prinsip Keadilan dan Kesetaraan, (8) Prinsip Responbility, (9) Prinsip Akuntabilitas. Masyarakat desa terlibat aktif dalam kegiatan Musyawarah Dusun yang termasuk dalam proses perencanaan pembangunan desa. Masyarakat merasa diperhatikan oleh Pemerintah Desa sehingga Pemerintah Desa optimis bisa menghasilkan sebuah kesejahteraan dan pembangunan yang lebih baik.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Pembangunan Pembangunan > Pembangunan Desa |
||||||||
Keywords: | Musyawarah Dusun; Perencanaan; Good Governance. | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik | ||||||||
Depositing User: | Rachmat Arifin | ||||||||
Date Deposited: | 23 Feb 2021 10:35 | ||||||||
Last Modified: | 23 Feb 2021 10:35 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/46618 |
Actions (login required)
View Item |