Kritik sosial terhadap Ideologi Patriarki pada lirik lagu “The Man” karya Taylor Swift: studi analisis wacana kritis Teun A. Van Dijk

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Sholichatunisa, Bilqis (2021) Kritik sosial terhadap Ideologi Patriarki pada lirik lagu “The Man” karya Taylor Swift: studi analisis wacana kritis Teun A. Van Dijk. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Bilqis Sholichatunisa_B05217015.pdf

Download (1MB)

Abstract

Media komunikasi yang efektif bagi musisi untuk menyampaikan pesan, berupa kritikan sosial dan perlawanan atas realitas yang terjadi di masyarakat yaitu lagu. Keindahan dan bahasa yang tercipta dalam musik dapat membawa pengaruh besar dalam penyampaian pesan, karena di dalam musik terdapat struktur lirik lagu yang memiliki makna tersembunyi. Penelitian ini membahas tentang wacana kritik sosial terhadap ideologi patriarki pada lirik lagu “The Man” karya Taylor Swift. Dalam mengungkap persoalan tersebut, peneliti menggunakan model analisis wacana kritis milik Teun A. Van Dijk. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya kritik sosial terhadap ideologi patriarki, yang ditandai dengan kritik tentang kekerasan psikis, kritik terhadap kekerasan ekonomi, dan kritik tentang kekerasan seksual.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Sholichatunisa, Bilqisbilqisswift@gmail.comB05217015
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSattar, Abdullah--2017126501
Subjects: Dakwah > Dakwah, Kritik
Kesejahteraan Sosial
Keywords: Analisis Wacana; Kritik Sosial; Lirik Lagu.
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Bilqis Sholichatunisa
Date Deposited: 18 Apr 2021 12:34
Last Modified: 18 Apr 2021 12:34
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/47577

Actions (login required)

View Item View Item