This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Hasan, Ali (1998) Dosa besar menurut Al Quran. Undergraduate thesis, IAIN Sunan Ampel Surabaya.
|
Text
Cover.pdf Download (168kB) | Preview |
|
|
Text
Abstrak.pdf Download (122kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar isi.pdf Download (648kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 1.pdf Download (399kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 2.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
Bab 3.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
Bab 4.pdf Download (721kB) | Preview |
|
|
Text
Bab 5.pdf Download (135kB) | Preview |
|
|
Text
Daftar pustaka.pdf Download (175kB) | Preview |
Abstract
Al Qur’an adalah kitab suci yang diturunkan oleh allah kepada nabi Muhammad SAW. Bagi seluruh umat manusia melalui malaikat jibril, dan pada dasarnya ia merupakan petunjuk bagi umat manusia menyuruh manusia kepada aqidah taukhid dengan mengajari manusia dengan berbagai praktek ibadah dan menunjukkan kepadanya dimana untuk kebaikan dalam kehidupan pribadi dan kemasyarakatan. Pada masa sekarang ini, tingkah laku umat manusia menunjukkan kecenderungan yang mengarah kepada perbuatan dosa dan mungkar melebihi batas dan jauh dari inti ajaran agama, serta semakin tengelamnya kedalam lumpur pada noda dan dosa. Disamping itu juga manusia tidak segan segan melakukan dosa besar yang dianggapnya tidak ada pengaruh apa apa bagi dirinya.
Rumusan masalah dalam pembahasan skripsi ini adalah 1). Bagaimanakah yang disebut dosa besar menurut al qur’an? 2). Apa saja macamnya? 3). Dan apa yang paling besar menurut al qur’an? Dalam penelitian skripsi ini digunakan metode sebagai berikut: Metode Induktif yaitu metode pemikiran yang bertolak dari kaidah ( Hal hal peristiwa) kasus untuk menentukan hukum (Kaidah) yang umum. Metode deduktif yaitu penarikan kesimpulan yang berangkat dari pengetahuan yang sifatnya umum dan bertitik tolak pada pengetahuan tersebut kita hendaknya melalui kejadian khusus. Metode Diskriptif yakni menjelaskan sumber data secara apa adanya. Kesimpulan dari skripsi ini adalah Dosa besar adalah sesuatu yang dilarang allah segala sesuatu yang diharamkan melalui nash al qur’an, seluruh nansh nash yang mengancam pelaku perbuatan dengan ancaman di hari kiamat nanti, mendapat laknat allah dan pelakunya mendapatkan hukuman had. Macam macam dosa besar adalah syirik, durhaka kepada kedua orang tua, mensihir, membunuh tanpa alasan yang benar, berdusta, sumpah palsu, memakan harta anak yatim, memakan riba, melarikan diri dari medan peperangan, menuduh seseorang berzina. Syirik merupakan dosa besar diantara dosa dosa yang lain, bahwa mengakui ada selain allah yang memiliki kemampuan sama dengan kemampuan yang dimiliki Allah. Allah jadikan berbakti kepada kedua orang tua sebagai amal yang paling utama, sedang durhaka kepada keduanya termasuk dosa yang paling besa.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Dosa | ||||||||
Keywords: | Dosa Besar; Al Qur’an | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Arsip Ushuluddin | ||||||||
Depositing User: | Editor : Yuhyil Ayda------ Information------library.uinsby.ac.id | ||||||||
Date Deposited: | 19 Feb 2016 02:49 | ||||||||
Last Modified: | 12 Oct 2020 15:32 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/4773 |
Actions (login required)
View Item |