Deradikalisasi agama melalui Permainan Bahasa satire-humor pada akun Twitter NU Garis Lucu

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ramadhan, Abby Janu (2021) Deradikalisasi agama melalui Permainan Bahasa satire-humor pada akun Twitter NU Garis Lucu. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Abby Janu Ramadhan_E91217058.pdf

Download (1MB)

Abstract

Riset ini mengkaji deradikalisasi agama di Twitter yang dilakukan akun NU Garis Lucu. Dengan menggunakan satire-humor dalam pesan twitnya, admin akun ini berupaya membelokkan konten atau informasi yang dapat mengarah pada radikalisme dengan cara mencairkannya dengan humor melalui Permainan Bahasa. Dengan menggunakan pendekatan kualitatif dan teori analisis Language Game Ludwig Wittgenstein, riset ini menemukan beberapa pola Permainan Bahasa pada pesan-pesan twit akun NU Garis Lucu yang menjadi bagian dari upaya deradikalisasi agama, yakni: rule the game, family resemblance dan duck-rabbit.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ramadhan, Abby Januabbyjunior600@gmail.comE91217058
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorMahzumi, Fikrifikrimahzumi@uinsby.ac.id198204152015031001
Subjects: Agama > Biografi Tokoh
Radikal dan Radikalisme
Nahdlatul Ulama
Keywords: Deradikalisasi; NU Garis Lucu; Permainan Bahasa; Satire-Humor.
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > Aqidah Filsafat Islam
Depositing User: Abby Janu Ramadhan
Date Deposited: 23 Jul 2021 12:49
Last Modified: 23 Jul 2021 12:49
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/48395

Actions (login required)

View Item View Item