Analisis hukum islam terhadap jual beli barang elektronik di Desa Prambon Sidoarjo

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Ratnasari, Via (2021) Analisis hukum islam terhadap jual beli barang elektronik di Desa Prambon Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Via Ratnasari_C02217055.pdf

Download (2MB)

Abstract

Skripsi ini merupakan hasil penelitian lapangan ( field research) di Desa Prambon Sidoarjo. Metode pengumpulan data yang digunakkan dalam penelitian ini adalah metode observasi dan wawancara (interview). Praktik jual beli barang elektronik oada awalnya memesan barang kepada pihak pemilik usaha kemudian diproses, setelah itu terjadinya akad antara penjual dan pembeli dan secara tertulis dan ucapan.Transaksi jual beli barang elektronik menurut Hukum Islam hukumnya sah karena penambahan harga kredit tidak termasuk batil sebab jual beli yang dilakukan bukan karena tekanan atau paksaan, kedua belah pihak suka sama suka dan rela satu sama lain. Fatwa DSN-MUI No.110/DSN-MUI/IX/2017 hukumnya adalah sah, kerena jual breli barang elektronik secara kredit ini jual beli pertukaran antara uang dengan barang, bukan uang dengan uang, tetapi ada poin yang harus diperhatikan yaitu penjual dan pembeli berkewajiban untuk saling percaya satu sama lain. Adapun saran bagi pihak penjual yaitu sebelum melakukan akad jual beli sebaiknya menjelaskan secara terperinci sistem pembayaranya, ada tambahan harga dan kwalitas barangnya. Masukan bagi pihak penjual agar memajukan usahanya tersebut dengan cara mempromosikan barang daganganya melalui media sosial agar usahanya lebih banyak orang yang mengetahuinya.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Ratnasari, Viaratnasari.via@yahoo.comC02217055
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorSanuri, Sanurisuns_76@yahoo.com197601212007101001
Subjects: Hukum Islam > Jual Beli > Jual Beli
Keywords: Jual Beli; barang elektronik; Sistim pembayaran.
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah
Depositing User: via ratna via via
Date Deposited: 19 Nov 2021 10:12
Last Modified: 19 Nov 2021 10:12
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/48658

Actions (login required)

View Item View Item