This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Najihuddin, Mohammad (2022) فعالية التعلم القائم على اساس جيم(Game) باستخدام وسيلة Baamboozle لترقية مهارة الكلام لتلاميذ الفصل الثامن بالمدرسة المتوسطة الإسلامية الحكومية ٢ سورابايا. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Mohammad Najihuddin_D72218034.pdf Download (2MB) |
Abstract
Penelitian ini membahas tentang “Efektifitas pembelajaran berbasi Game melalui media pembelajaran Baamboozle untuk meningkatkan maharah kalam siswa kelas VIII Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Kota Surabaya.” Adapun tujuan penelitain sebagai berikut 1- Untuk mengetahui keterampilan berbicara siswa kelas VIII Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Kota Surabaya. 2- Untuk mengetahui pembelajaran berbasis Game menggunakan Media Baamboozle untuk meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas VIII di Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Kota Surabaya. 3- Untuk mengetahui keefektifan pembelajaran berbasis Game menggunakan media Baamboozle untuk meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas VIII di Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Kota Surabaya. Peneliti menggunakan metode Kuantitatif adapun metode pengumpulan data menggunakan metode observasi, dokumentasi, wawancara, dan Test, serta metode analisi menggunakan rumus T-Test. Berdasarkan hasil perhitungan nilai t diatas, diperoleh bahwa nilai , sehingga dapat diambil keputusan bahwa H0 ditolak. Jadi, rata-rata nilai post-test > 75. Oleh karena itu, dapat dikatakan bahwa perlakuan yang diberikan, yaitu pembelajaran berbasis game melalui media pembelajaran baamboozle efektif dalam meningkatkan maharah kalam siswa kelas 8 Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Kota Surabaya.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Pendidikan > Bahasa Arab Pendidikan |
||||||||||||
Keywords: | Pembelajaran berbasis game; baamboozle; maharah Kalam | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||||||
Depositing User: | mohammad najihuddin | ||||||||||||
Date Deposited: | 21 Apr 2022 18:36 | ||||||||||||
Last Modified: | 21 Apr 2022 18:36 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/52949 |
Actions (login required)
View Item |