This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Asfilana, Nyai (2022) الأفعال المتعدية بحرف الجر ومعانيها في كتاب تيسير الخلاق في علم الأخلاق لحافظ حسن المسعودي. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Nyai Asfilana_A91218119.pdf Download (2MB) |
Abstract
Fiil muta`addi adalah kata kerja transitif (membutuhkan objek). Objek dalam fi`il muta`addi sendiri terbagi menjadi dua, yaitu shorih (muta`addi tanpa perantara) dan ghoiru shorih (muta`addi dengan perantara yaitu huruf jarr).Pada penelitian ini menggunakan objek kajian ilmu nahwu dan shorof yang difokus pada bahasan fi`il muta`addi dengan huruf jar sebagai pendekatan guna membahas mengenahi “Fi`il Muta`addi dengan Huruf Jarr dan Artinya dalam Kitab Taysiirul Khollaq fii `ilmi al-Akhlaq”. Adapun rumusan masalah penelian “fi`il-fi`il apa saja yang muta`addi dengan huruf satu jar dalam kitab taysiirul khollaq?”, “fi`il-fi`il apa saja yang muta`addi dengan beberapa huruf jar dalam kitab taysiirul khollaq?”, “apa makna-makna fiil yang muta`addi dengan beberapa huruf jar dalam kitab taysiirul kholaq?” dan “apa makna fi`il muta`addi dengan satu huruf jar dalam kitab taysiirul kholaq?” dengan tujuan agar mengetahui bagaimana bentuk-bentuk fi`il yang muta`addi dengan huruf jar beserta maknanya. Dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Adapun hasil penelitian ini antara lain terdapat 45 fiil yang muta`addi dengan huruf jar yang terdiri dari 15 fi`il muta’ddi dengan satu huruf jar dan 30 fi'il yang muta’addi dengan beberapa huruf jar. Sedangkan maknanya terdapat 2 fi'il yang muta’ddi dengan beberapa huruf jar yang memili makna sama, dan 28 fi’il yang m uta’addi dengan beberapa huruf jar yang mengalami perubahan makna.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Bahasa Arab Bahasa Arab > Tata Bahasa |
||||||||
Keywords: | kata kerja transitif; Kitab Taisiirul Khollaq | ||||||||
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > Bahasa dan Sastra Arab | ||||||||
Depositing User: | Nyai Asfilana | ||||||||
Date Deposited: | 18 Jul 2022 07:13 | ||||||||
Last Modified: | 18 Jul 2022 07:13 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/54040 |
Actions (login required)
View Item |