This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Sahida, Sonya Makrifatus (2022) Perancangan pusat rehabilitasi kesehatan mental di Surabaya dengan pendekatan Healing Evironment. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Sonya Makrifartus Sahida_H73218047.pdf Download (3MB) |
Abstract
Semakin berkembangnya jaman maka semakin tinggi juga taraf kehidupan, oleh karena itu banyak sekali masyarakat yang berlomba-lomba untuk dapat mencapai limit mereka. Hal ini menimbulkan efek yang buruk untuk generasi yang akan datang karena tuntutan akan dicapainya kehidupan yang sempurna sehingga masyarakat sangat rentan menggalami gangguan stress dan depresi. Depresi bisa berdampak sangat serius hingga bunuh diri apabila tidak ditanggani dengan benar. Walau begitu masih banyak masyarakat pengidap depresi ringan dan sedang yang tidak mau untuk berobat dikarenakan takut akan stigma buruk yang ditimbulkan oleh masyarakat terhadap dirinya dimana berbagai asumsi masyarakat akan timbul seperti pengidap dianggap sebagai “orang gila” apabila mendatanggi klinik kesehatan mental, sehingga kebanyakan darai mereka memilih untuk menutup diri dan menjauhkan diri dari masyarakat. Fasilitas khusus kesehatan jiwa di Indonesia sendiri juga masih jauh dari kata layak untuk digunakan sebagai tempat pemulihan. Sedangkan ditinjau dari segi psikologis, factor lingkungan berperan penting pada proses penyembuhan dari pasien. Oleh karena itu penderita membutuhkan support yang dapat menjadi tempat penyembuhan dengan lingkungan yang asri dan nyaman untuk penderita depresi. Serta wadah yang mensupport dalam merubah stigma masyarakat stigma terhadap gangguan mental sehingga juga dapat terciptanya lingkungan social yang damai dan nyaman bagi masyarakat dan penderita. Dengan penerapan konsep Healing Environment, maka Pusat Rehabilitasi Mental Depresi bertujuan untuk menjasi solusi daria masalah dimana telah disediakan fasilitas kedehatan sesuai dengan apa yang dibutuhkan serta edukasi mengenai depresi terhadap masyarakat guna sebagai upaya menghilangkan stigma kuno yang sudah ada.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||||||
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | Arsitektur | ||||||||||||
Keywords: | Pusat Rehabilitasi; Depresi; Alam | ||||||||||||
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Studi Arsitektur | ||||||||||||
Depositing User: | Sonya Makrifatus Sahida | ||||||||||||
Date Deposited: | 23 Jul 2022 15:12 | ||||||||||||
Last Modified: | 23 Jul 2022 15:12 | ||||||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/54609 |
Actions (login required)
View Item |