This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya
Nabilla, Shinta (2022) Pengaruh Modal Usaha, Lokasi Usaha Dan Lama Usaha Terhadap Pendapatan Pedagang Di Pasar Gedangan Kabupaten Sidoarjo. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.
Text
Shinta Nabilla_G91218095 OK.pdf Download (2MB) |
|
Text
Shinta Nabilla_G91218095 Full.pdf Restricted to Repository staff only until 15 October 2027. Download (2MB) |
Abstract
Penyusunan skripsi ini membahas tentang bagaimana pengaruh Modal Usaha, Lokasi Usaha, dan Lama Usaha terhadap pendapatan Pedagang di Pasar Gedangan Kabupaten Sidoarjo. Permasalahan tersebut diangkat dilatarbelakangi oleh peluang untuk memasuki sektor formal bersifat terbatas sehingga masyarakat memilih sektor informal untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Salahsatu pekerja di sektor informal yakni pedagang. Pada aktivitas perdagangan, keberadaan pasar memiliki peran penting pada perekonomian. Pasar sebagai tempat jual beli. Selain itu dengan adanya pasar juga dapat menyerap tenaga kerja dan nantinya tenaga kerja yang terserap tersebut akan memiliki dampak pada pendapatannya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik regresi linier berganda menggunakan SPSS. Dimana terdapat populasi pedagang sebesar 367 dan 78 sampel yang diambil dengan menggunakan rumus Slovin. Peneliti mengambil sampel penelitian secara acak tanpa ada kriteria tertentu.Pada penelitian terdapat hasil kesimpulan bahwa secara individu modal usaha, lokasi usaha dan lama usaha mempengaruhi pendapatan pedagang karena pada hasil uji t ketiga variabel ini memiliki (nilai sig <0,5) dimana jika kurang dari 0,5 maka variabel memiliki pengaruh terhadap variabel Y. Penelitian Ini diharapkan dapat memberikan informasi kepada para pedagang agar bisa lebih memperhatikan faktor - faktor seperti modal usaha, lokasi usaha dan lama usaha yang dapat meningkatkan pendapatan sehingga lebih maksimal dalam menjalankan usahanya.
Statistic
Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | Ekonomi | ||||||||
Keywords: | Modal; Lokasi Usaha; Lama Usaha; Pendapatan | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ilmu Ekonomi | ||||||||
Depositing User: | Shinta Nabilla | ||||||||
Date Deposited: | 15 Oct 2024 08:20 | ||||||||
Last Modified: | 15 Oct 2024 08:20 | ||||||||
URI: | http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/56664 |
Actions (login required)
View Item |