Arsitektur Candi Penataran di Blitar dan Masjid Agung Kota Kediri

This item is published by Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya

Nuriya, Nguliyatun (2023) Arsitektur Candi Penataran di Blitar dan Masjid Agung Kota Kediri. Undergraduate thesis, UIN Sunan Ampel Surabaya.

[img] Text
Nguliyatun Nuriya_A02219033.pdf

Download (3MB)

Abstract

Objek pada penelitian ini ialah bangunan candi Penataran dan masjid Agung Kota Kediri. Penelitian ini menggunakan pendekatan antropologi budaya yang dianggap mampu untuk dapat memaparkan secara jelas mengenai arsitektur pada candi Penataran dan masjid Agung Kota Kediri. Selain menggunakan pendekatan antropologi budaya peneliti juga menggunakan pendekatan historis yang dapat mengungkapkan periodesasi data peristiwa yang terjadi di masa lalu. Sedangkan teori yang digunakan ialah teori Continuity and Change yang menyatakan sejarah merupakan sebuah ilmu yang tidak akan terlepas dari kesinambungan dan perubahan budaya. Menggunakan metode penelitian sejarah yaitu heuristik, verifikasi, interpretasi dan historiografi dijadikan sebagai acuan dalam pengumpulan data pada penelitian ini. Dari hasil penelitian yang dilakukan dapat diambil kesimpulan bahwasanya, (1) Wilayah Blitar dan Kediri pernah menjadi satu kesatuan wilayah yang terjadi pada Zaman Hindu dengan kepemimpinan Majapahit, Zaman Islam dengan kepemimpinan kesultanan Demak dan masa penjajahan Belanda yaitu pada Kediri (2) Candi Penataran dan masjid Agung merupakan kedua bangunan yang berbeda letak wilayahnya jika candi Penataran di Blitar dan masjid Agung yang dimaksud terletak di Kota Kediri. (3) Kesinambungan candid an masjid ialah sama-sama terletak pada wilayah kebudayaan Jawa sedangkan keterputusannya terletak pada corak agama yang dianut.

Statistic

Downloads from over the past year. Other digital versions may also be available to download e.g. from the publisher's website.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Creators:
CreatorsEmailNIM
Nuriya, Nguliyatunnguliyatun1401@gmail.comA02219033
Contributors:
ContributionNameEmailNIDN
Thesis advisorMasyhudi, Masyhudimasyhudi_adab@yahoo.com2006045901
Thesis advisorHajar, Imam Ibnuimamibnuhajar@gmail.com2006086802
Subjects: Arsitektur
Budaya
Keywords: Arstitektur; Candi; Masjid; Budaya
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > Sejarah dan Peradaban Islam
Depositing User: Nguliyatun nuriya
Date Deposited: 24 Mar 2023 03:33
Last Modified: 24 Mar 2023 03:33
URI: http://digilib.uinsa.ac.id/id/eprint/59227

Actions (login required)

View Item View Item